Gempa Guncang Bogor Pukul 22.16 WIB dengan Magnitudo 4,1

Gempa mengguncang wilayah Bogor, Jawa Barat, Kamis, 10 April 2025 sekitar pukul 22.16 WIB.

oleh Aries Setiawan Diperbarui 10 Apr 2025, 22:43 WIB
Diterbitkan 10 Apr 2025, 22:43 WIB
Gempa mengguncang wilayah Bogor, Jawa Barat, Kamis, 10 April 2025 sekitar pukul 22.16 WIB. (BMKG)
Gempa mengguncang wilayah Bogor, Jawa Barat, Kamis, 10 April 2025 sekitar pukul 22.16 WIB. (BMKG)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Gempa mengguncang wilayah Bogor, Jawa Barat, Kamis, 10 April 2025 sekitar pukul 22.16 WIB.

Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa terjadi dengan magnitudo 4.1, lokasi 6.64 LS - 106.79 BT (5 km Barat Daya Kota Bogor, Jawa Barat), dengan kedalaman 4 Km.

INFOGRAFIS: Deretan Gempa Terbesar di Indonesia dalam 5 Tahun Terakhir (Liputan6.com / Abdillah)
INFOGRAFIS: Deretan Gempa Terbesar di Indonesia dalam 5 Tahun Terakhir (Liputan6.com / Abdillah)... Selengkapnya

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya