Liputan6.com, Jakarta - Produsen garbarata atau perusahaan infrastruktur, PT Bukaka Teknik Utama Tbk mencatatkan kembali saham-sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada hari ini (29/6/2015) setelah empat tahun disuspensi. Emiten berkode BUKK ini melepas sahamnya ke publik sebanyak 2.640.452.000 lembar seharga Rp 590 per saham.
Direktur Utama Bukaka, Irsal Kamarudin mengungkapkan, salah satu alasan utama perseroan relisting saham adalah saat ini momentum yang tepat untuk meraup opsi pendanaan guna merealisasikan target jangka pendek, menengah dan panjang.
"Kami catatan sebanyak 2.640.452.000 lembar saham atau 100 persen dari saham Bukaka yang telah ditempatkan dan disetor penuh dengan harga efek Rp 590 per saham," ucap dia dalam Relisting di BEI, Jakarta, Pagi ini.
Sementara itu, Direktur Utama BEI, Tito Sulityo mengaku Bukaka merupakan emiten ke-513 atau emiten ke-8 tahun ini yang mencatatkan saham ke publik. "Tolong transparansi dan Good Corporate Governance (GCG), legal dan administratif clean. Kalau ada perbedaan harus terbuka, karena investor kita pemaaf kok," terang dia.
Sayangnya, dalam pencatatan saham kembali di BEI, sampai menit kelima tidak ada transaksi saham yang tercatat di BEI. Akhirnya acara relisting berakhir tanpa ada transaksi.(Fik/Ndw)
Relisting, Pencatatan Saham Bukaka Nihil Transaksi
Perusahaan infrastruktur, PT Bukaka Teknik Utama Tbk mencatatkan kembali sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI)
Diperbarui 29 Jun 2015, 09:27 WIBDiterbitkan 29 Jun 2015, 09:27 WIB
PT Bukaka Teknik Utama Tbk mencatatkan kembali sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI). (Liputan6.com/Fiki Ariyanti)... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Link Live Streaming Liga Champions Barcelona vs Borussia Dortmund, Kamis 10 April 2025 Pukul 02.00 WIB di SCTV dan Vidio
6 Potret Bryan Domani dan Mawar Eva Ngedate, Saling Foto Jarang Umbar Kemesraan
Defisit APBN Rp 104,2 Triliun Dinilai Masih Aman, Ini Alasannya
Selebgram Denise Chariesta Datangi Polres Jaksel, Laporkan Eks Karyawan Diduga Terlibat Kasus Penggelapan
Elton John Ternyata Tak Pernah Kembalikan Wadah Makanan Milik Patti LaBelle, Ganti dengan Cincin
Prabowo dan Presiden MBZ Bahas Upaya Perdamaian di Gaza Palestina
Saksikan Sinetron Cinta di Ujung Sajadah Episode Rabu 9 April Pukul 20.05 WIB di SCTV, Simak Sinopsisnya
Jadwal Puasa Syawal 2025 dan Batas Akhirnya, Simak Rekomendasi Tanggal Terbaiknya
Derita Balita di Garut 'Digilir' Kakek, Ayah, dan Paman hingga Berdarah
Apa Itu Undang-Undang Pencegahan Kim Soo Hyun? Upaya Perketat Hukum Perlindungan Anak di Korea Selatan
Fokus Pagi : Tujuh Unit Ruko di Kab. Lingga Hangus Terbakar
Bank Sampoerna Bukukan Laba Bersih Rp 15 Miliar di 2024