Liputan6.com, Jakarta Banyak cara untuk jalan-jalan keliling dunia. Dan, tak juga harus mahal dengan menyewa jasa agen perjalanan. Hannah Al-Rasyid membuktikannya dengan travelling sebagai seorang backpacker. Sudah kemana saja dia?
"Kalau backpacker aku sudah pernah ke India, Mesir, Singapura, Jepang, Italia. Lumayan banyak ya soalnya aku punya target setiap tahun minimal punya satu trip ke luar negeri," kata Hannah Al Rasyid di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Bahkan, untuk liburan tahun baru ini Hannah Al Rasyid sudah merencanakan untuk liburan ke Malaysia dan Kamboja. Ia penasaran dengan komplek candi Angkor Wat yang ada di Kamboja.
"Gara-gara nonton Tomb Raiders, aku jadi suka candi itu. Makanya pas ada teman yang ngajakin, aku mau. Lagian kan masih di Asia Tenggara juga," imbuh Hannah Al Rasyid.
"Setelah itu aku ke Kuala Lumpur. Mungkin bikin acara sambil habiskan malam tahun baru di sana," tutup Hannah Al Rasyid.(Jul/Mer)
Keliling Dunia, Hannah Al-Rasyid Pilih cara Backpacker
Hannah Al Rasyid punya target dalam satu tahun ada satu negara yang harus dikunjungi.
Diperbarui 20 Des 2014, 12:30 WIBDiterbitkan 20 Des 2014, 12:30 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kabar Duka, Titiek Puspa Meninggal Dunia
10 April 1979: Mengenang Sosok Pejuang Rakyat Papua Frans Kaisiepo
Apa Itu Potongan Rambut Mullet? Ini Rekomendasi Model Terbaru dan Tips Memilihnya
PPDS Anestesiologi di RSHS Dihentikan Satu Bulan Usai Kasus Dokter Residen Perkosa Keluarga Pasien
Cara Menyimpan Barang Perak Agar Tidak Tergores dan Ternoda
6 Potret Esta Pramanita Bareng Bara Valentino di Momen Ultah ke-26, Didoakan Langgeng
Tanggal Rilis Galaxy S25 Edge Mundur ke Akhir Mei 2025, Hanya Dijual di 2 Negara Ini Duluan!
Alasan Donald Trump Tunda Tarif Impor Resiprokal Selama 90 Hari
Terancam Ditinggal Jebolan Akademi, Manchester United Susun Rencana Rekrut Gelandang Serie A
VIDEO: Viral Tsunami Sampah, Bupati Polewali Mandar Turun Tangan
5 Film Animasi Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
Pramono Anung Bersilahturahmi dengan Persija, Siap Perjuangkan Fasilitas Terbaik di JIS