:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3438822/original/081845700_1619285974-img_3.jpg)
FIFA atau Federation Internationale de Football Association, merupakan badan pengendali sepak bola internasional. Memiliki markas di Zurich, Swiss, dan memiliki sebanyak 211 anggota.
Pertama didirikan di Paris, Prancis, pada 21 Mei 1904, FIFA memiliki tugas dan hak mengatur hal-hal seperti transfer pemain, memberikan gelar pemain terbaik, menerbitkan daftar peringkat dunia, dan mempromosikan sepak bola tentunya.
FIFA juga acap mengambil peran aktif dalam menjalankan dan mengembangkan olahraga permainan di seluruh dunia. Salah satu sanksi adalah untuk menangguhkan tim dan anggota terkait dari kompetisi internasional ketika pemerintah melakukan intervensi dalam menjalankan organisasi asosiasi anggota FIFA atau jika asosiasi persepak bolaan tidak dapat berfungsi dengan baik.
Badan ini juga berfungsi bersama dengan asosiasi-asosiasi regional yang memantau perkembangan sepak bola di berbagai belahan dunia. Keenam konfederasi yang membentuk FIFA itu adalah AFC (Asia), CAF (Afrika), CONMEBOL (Amerika Selatan), CONCACAF (Amerika Utara, Tengah dan Karibia), OFC (Oseania), dan UEFA (Eropa).
Dalam hal ini FIFA juga mengatur pelaksanaan ajang berskala besar, di antaranya:
- Tim Nasional
Pria
* Piala Dunia FIFA
* Piala Konfederasi FIFA
* Sepak bola pria pada Olimpiade
* Piala Dunia U-20 FIFA
* Piala Dunia U-17 FIFA
* Piala Dunia Futsal FIFA
* Piala Dunia Sepak Bola Pantai FIFA
- Wanita
* Piala Dunia Wanita FIFA
* Sepak bola wanita pada Olimpiade
* Piala Dunia Wanita U-20 FIFA
* Piala Dunia Wanita U-17 FIFA
- Klub
* Piala Dunia Antarklub FIFA
* Piala Remaja FIFA

Berita Terbaru
345 Kata Kata Jawa yang Menyentuh Hati, Ungkapkan Perasaan Mendalam
6 Inspirasi Hijab Herfiza Novianti yang Simpel dengan Gaya Syar'i
350 Kata Kata Lucu Buat Status WA, Dijamin Bikin Ngakak
Silaturahmi Satgas Cakra Buana, Ajang Konsolidasi Purnawirawan TNI-Polri Tuju Kongres PDIP
Kata Kata Ijab Kabul yang Perlu Diketahui Calon Pengantin, Pahami Syarat dan Maknanya
Panduan Lengkap Kata Sambutan Pertemuan Rutin PKK
350 Kata Mukadimah untuk Berbagai Keperluan, Mulai dari Pidato hingga Presentasi
350 Kata Kata Gombal Lucu untuk Pacar dan Gebetan, Bikin Ngakak Sekaligus Baper
Mengenal 10 Kata Antonim dan Penggunaannya dalam Bahasa Indonesia, Berikut Penerapannya dalam Kalimat
Timnas Indonesia vs Bahrain, Laga Krusial Pembuktian Patrick Kluivert atau Tersandung Lagi?
Sederet Persiapan Pemerintah Jelang Puncak Arus Mudik Lebaran 2025
Kata Kata Sindiran Aesthetic yang Menusuk Hati, Cocok untuk Ekspresikan Kekesalan