Segmen 1: Penemuan Tas Mencurigakan hingga Plafon Bandara Ambruk

Tiga buah tas mencurigakan ditemukan di Gambir dan Jatiwaringin. Sementara, atap plafon terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta ambruk.

oleh Liputan6 Diperbarui 16 Des 2016, 06:56 WIB
Diterbitkan 16 Des 2016, 06:56 WIB
Penemuan Tas Mencurigakan
Tiga buah tas mencurigakan ditemukan di Gambir dan Jatiwaringin... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Tiga buah tas mencurigakan ditemukan di dua tempat berbeda yakni tak jauh dari kantor Wakil Presiden, Gambir, Jakarta Pusat dan Jatiwaringin, Kecamatan Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat. Polisi yang mendapat laporan sempat mensterilkan lokasi dan mengalihkan arus lalu lintas.

Sementara itu, atap plafon di area terminal kedatangan 3 Bandara Soekarno-Hatta, ambruk. Kejadian ini sempat menimbulkan suara gemuruh sehingga menarik perhatian orang di sekitarnya. Tidak ada korban dalam peristiwa ini.

Promosi 1

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya