Klasemen Liga Italia: Juventus Belum Terkejar

Juventus masih menguasai klasemen Liga Italia.

oleh Adyaksa Vidi diperbarui 11 Mar 2019, 09:15 WIB
Diterbitkan 11 Mar 2019, 09:15 WIB
selebrasi Crsitiano Ronaldo
Juventus menjadi pemuncak klasemen Liga Italia. (AP/Alessandro Di Marco)

Liputan6.com, Jakarta - Juventus belum tertahankan di puncak klasemen Liga Italia. Si Nyonya Tua mengoleksi 75 poin dari 27 laga.

Akhir pekan kemarin, Juventus kembali meraih poin penuh. Menjamu Udinese, Juventus menang dengan skor 4-1.

Pesaing terdekat Juventus untuk merebut gelar Liga Italia. Sayangnya, pada pekan kemarin, Napoli hanya bermain imbang 1-1 melawan klub papan tengah, Sassuolo.

Hingga pekan ke-27 Liga Italia, Napoli hanya mengoleksi 75 poin dari 27 laga. Bahkan posisi mereka kini terancam AC Milan yang terus menanjak belakangan ini.

AC Milan mengoleksi 51 poin dari 27 laga sejauh ini. Berikut klasemen Liga Italia pekan ke-27:

 

Klasemen

FOTO: Tanpa Cristiano Ronaldo, Moise Kean Bawa Juventus Bersinar
Bek Juventus, Leonardo Bonucci, merayakan gol yang dicetak Moise Kean ke gawang Udinese pada laga Serie A di Stadion Allianz, Turin, Jumat (8/3). Juventus menang 4-1 atas Udinese. (AFP/Miguel Medina)

Jadwal Liga Italia

FOTO: Tanpa Cristiano Ronaldo, Moise Kean Bawa Juventus Bersinar
Proses terjadinya gol yang yang dicetak striker Juventus, Moise Kean, ke gawang Udinese pada laga Serie A di Stadion Allianz, Turin, Jumat (8/3). Juventus menang 4-1 atas Udinese. (AFP/Miguel Medina)

Jadwal Liga Italia:

Selasa, 12 Maret 2019

02.30 WIB AS Roma Vs Empoli

Saksikan video pilihan di bawah ini

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya