Top 3: Chat Kocak Buktikan Pria Selalu Salah di Mata Wanita

Artikel tentang chat kocak bukti pria selalu salah di mata wanita menjadi yang terpopuler di kanal Citizen6-Liputan6.com.

oleh Sulung Lahitani diperbarui 05 Jun 2021, 11:02 WIB
Diterbitkan 05 Jun 2021, 11:02 WIB
Deretan Chat Ini Bukti Kalau Pria Selalu Salah, Lucu tapi Bikin Kesal
(Foto: twitter.com)

Liputan6.com, Jakarta Menjalani hubungan asmara dengan seseorang memang tak semudah membalikan telapak tangan. Terkadang, ada saja salah satu di antara kalian yang berulah hingga membuat pasangan kesal.

Biasanya para pria erat dengan sifat cuek, tak heran jika para pria selalu menjadi sosok yang selalu salah. Kondisi tersebut tentu menuntut para pria untuk selalu bisa memahami kekasihnya. Tak heran jika istilah wanita selalu benar dan pria selalu salah benar adanya.

Artikel tentang chat kocak bukti pria selalu salah di mata wanita menjadi yang terpopuler di kanal Citizen6-Liputan6.com. Disusul dengan artikel tentang manfaat konsumsi kacang kenari.

Sementara itu artikel ketiga terpopuler tentang cara sederhana menghilangkan kapalan.

Berikut Top 3 Citizen6:

1. 5 Chat Kocak yang Buktikan Kalau Pria Selalu Salah di Mata Wanita

Deretan Chat Ini Bukti Kalau Pria Selalu Salah, Lucu tapi Bikin Kesal
(Foto: twitter.com)

Meski sudah mengalah, terkadang sikap pria masih ada yang salah di mata wanita. Hal tersebut pun terbukti dari deretan chat antara pria dan wanita ini.

Selengkapnya...

2. Tak Banyak yang Tahu, 5 Manfaat Kacang Kenari untuk Kesuburan Hingga Penuaan Dini

Kacang Kenari
Kacang Kenari (sumber: Pixabay)

Kacang kenari alias walnut merupakan biji tunggal dari pohon berjenis juglans yang kerap digunakan sebagai topping kue atau campuran makanan. Kenari memiliki bentuk unik yang sekilas mirip dengan otak manusia.

Selengkapnya...

3. Mudah Dicoba, 5 Cara Sederhana Menghilangkan Kapalan

Ilustrasi telapak tangan kapalan | Shutterstock
Ilustrasi telapak tangan kapalan | Shutterstock

Kapalan adalah area atau lapisan kulit yang keras dan menebal yang terbentuk akibat gesekan atau tekanan pada kulit. Kapalan muncul secara alami untuk melindungi kulit di bawahnya.

Selengkapnya...

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya