Liputan6.com, Jakarta Eslandia sering disebut negara es dan api, karena selain memiliki banyak es dan gletser, juga ada sumber panas bumi dari gunung berapi dengan kawah panasnya.
Memanfaatkan sumber daya alam tersebut sebagai sumber energi sudah dilakukan Eslandia selama beberapa generasi, dan kini mereka selangkah lebih maju dalam memanfaatkan energi panas bumi.