Liputan6.com, Jakarta Penggunaan gadget yang terlalu lama turut memengaruhi perubahan hormon pada individu berusia dewasa. Salah satunya perubahan pada hormon melatonin.
"Selain itu turut memengaruhi sejumlah hormon yang berkaitan dengan ketahanan tubuh, dan semua penyakit degeneratif bisa lebih cepat terganggu," kata Dr. Ikhsan Revino, SpM.
Lebih lanjut Spesialis Mata dari Sumatera Eye Centre (SMEC) mengatakan, fakta yang terjadi di klinik spesialis mata SMEC adalah pasien dengan kondisi katarak mengalami kemajuan usia. "Umumnya usia 60 tahunan, saat ini pasien dengan kondisi katarak semakin muda," kata dia menambahkan
Bahkan, lanjut Dr. Ikhsan, sebesar 35 persen yang mengalami katarak adalah individu yang berusia di bawah 50 tahun.
Dalam acara `Cek Mata Yuk: Gaya Hidup Modern Versus Mata Kita` di Ruang Ikat, Hotel Four Seasons, Kuningan, Jakarta, Kamis (16/10/2014), Ikhsan mengatakan bahwa penggunaan gadget yang terlalu tanpa istirahat dapat mengakibatkan terjadinya mata lelah atau Asthenopia. Dan biasanya, pasien tidak menyadari kondisi mereka itu sampai mereka menemui dokter.
Makin Muda Penderita Katarak, Gara-gara Gadget
Penggunaan gadget yang terlalu lama turut memengaruhi perubahan hormon pada individu berusia dewasa.
diperbarui 17 Okt 2014, 20:02 WIBDiterbitkan 17 Okt 2014, 20:02 WIB
Punya uang banyak? Coba lihat beberapa gadget mewah berikut, barangkali saja ada yang bisa Anda beli
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Pengertian Atmosfer Adalah: Lapisan Pelindung Bumi yang Vital
Sahbirin Noor Mundur, Mendagri Tunjuk Roy Rizali Anwar Jadi Plh Gubernur Kalsel
Nonton Gratis Series Suami-Suami Masa Kini Season 1 di Vidio: Asal Mula Konflik Yuda dan Bima
Memahami Root HP: Apa itu Root HP Adalah dan Dampaknya
Olahraga 12 Menit untuk Kelola Diabetes Tipe 2: Panduan Praktis dan Efektif
Prediksi 4 Pemain yang Berpotensi Dicoret Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia, Hokky Caraka Termasuk?
Bintang Timnas Futsal Indonesia Siap Unjuk Gigi di Grand Final ANC 2024
Pentingnya Retainer Gigi Pasca Perawatan Ortodonti, Simak Penjelasan Lengkapnya
Arti Mimpi Panen Pisang Matang: Pertanda Keberuntungan dan Kesuksesan
Jejak Kontroversial Mooud Bonyadifard Wasit Timnas Indonesia vs Jepang, Pernah Anulir Gol PSM Makassar
Bisa Debut saat Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Akui Tak Sabar Jumpa Suporter SUGBK
Top 3: Ketahui Manfaat Nangka untuk Kesehatan