7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’

Sekolah mewah bak kerajaan.

oleh Ibrahim Hasan diperbarui 31 Jul 2022, 13:30 WIB
Diterbitkan 31 Jul 2022, 13:30 WIB
Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

Liputan6.com, Jakarta Tempat sekolah menjadi hal yang dipikirkan sebelum putra dan putri mengenyam pendidikan. Selain akreditasi sekolah yang berkualitas, tak sedikit orang tua yang berpikir dua kali seperti apa penampakan bangunan yang jadi tempat kegiatan belajar. Tak bisa mengelak, gedung sekolah yang bersih dan indah bakal jadi pilihan terbaik.

Tak hanya rumah yang didesain bak istana, sebuah sekolah di kawasan Bekasi Timur punya desain serupa. Sekolah Islam Alexandria ini seketika viral usai video penampakannya viral di media sosial. Melihat bangunannya yang megah bak kerajaan, tak sedikit netizen menyebutnya sekolah sultan. 

Dari depan saja sudah terlihat bangunan dengan pilar-pilar tinggi ala rumah sultan. Alexandria Islamic School yang berada di Jalan Pengasinan No. 50, Rawalumbu, ini merupakan sekolah tingkat SMP dan SMA.

Sekolah Islam Alexandria ini seketika jadi sorotan dan banjir pujian. Bagaimana tidak? Selain desain interior dan eksteriornya megah dan mewah, hampir semua bagian gedung sekolah tersebut berwarna emas. 

Sebelum makin penasaran, berikut Liputan6.com merangkum potret sekolah bernuansa emas bak kerajaan melansir dari Tik Tok @adhityappeo, Minggu (31/7/2022).

1. Beginilah penampakan dari luar gedung megah yang ternyata sebuah sekolah, penuh deretan mobil mewah.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

2. Sekolah Islam Alexandria ini diketahui merupakan sebuah pondok pesantren yang berkonsep boarding school.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

3. Konsep nuansa gedung megah ala kerajaan ini sukses membuat Sekolah Islam Alexandria berbeda dari sekolah lain.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

4. Mulai dari dinding, hingga hiasan patung kuda ini terlihat mencereng bernuansa emas.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

5. Tiap lorong juga dilapisi dengan karpet mewah yang membuat ruangannya makin elegan.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

6. Tak ketinggalan langit-langit juga bikin takjub pengunjung, muridnya bakal betah di pondok ketimbang rumah.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)

7. Bukan seperti di sekolah atau pondok pesantren, tapi berasa hotel mewah bintang lima.

Sekolah Alexandria Bernuansa Emas
7 Potret Sekolah Alexandria Bernuansa Emas Bak Kerajaan, Sekolahnya ‘Sultan’ (Sumber: Tik Tok/adhityappeo)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya