5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain

Aksi para penumpang KRL ini kerap mengundang tawa.

oleh Nurul Lutfiyah diperbarui 19 Mei 2023, 15:00 WIB
Diterbitkan 19 Mei 2023, 15:00 WIB
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain (Sumber: TikTok)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta KRL atau Kereta Rel Listrik saat ini menjadi transportasi yang banyak dipilih khususnya bagi para pekerja. Hal ini disebabkan karena tarif KRL yang murah dibandingkan dengan transportasi lain. Banyaknya orang yang memilih transportasi ini membuat KRL menjadi penuh sesak setiap harinya. Para penumpang berebut untuk dapat masuk KRL agar tidak terlambat dalam bekerja.

Aksi para penumpang KRL ini kerap mengundang tawa. Beberapa waktu yang lalu juga sempat viral seorang pria bak spiderman dari stasiun Manggarai yang berhasil direkam oleh penumpang lain. Banyak warganet yang menilai aksi pria tersebut kocak dan diluar nalar akal pikiran manusia. Ada juga aksi kocak lainnya yang membuat warganet terheran-heran akan penumpang KRL tersebut.

Berikut 5 aksi kocak penumpang KRL yang telah dirangkum oleh Liputan6.com dari berbagai sumber, Jumat (19/5/2023).

1. Tas kejepit pintu, pria ini memeganginya sepanjang perjalanan dengan menahan malu.

5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain (Sumber: TikTok/@marisaefulmuharam)... Selengkapnya

2. Meski sudah sesak, perempuan mirip Lesti ini berusaha sekuat tenaga untuk dapat masuk ke dalam KRL.

5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain (Sumber: TikTok/@aziizahaja)... Selengkapnya

3. Saking penuhnya, pria berjaket abu-abu memilih berdiri hingga menyentuh tempat tas bak spideman.

5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain (Sumber: TikTok/@anakesiji)... Selengkapnya

4. Kalah berebut kursi KRL, pria bertopi ini malah duduk di pangkuan orang lain.

5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain (Sumber: TikTok/@ojol_pejuangreceh)... Selengkapnya

5. Entah apa yang sedang dirasakan nenek ini hingga ia bergelantungan di KRL dengan penuh bahagia.

5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain
5 Aksi Kocak Penumpang KRL, Niat Hati Berebut Kursi Malah Dapat Pangkuan Orang Lain (Sumber: TikTok/@stellarasalemon)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Live dan Produksi VOD

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya