Mutiara Hati: Maaf Memaafkan

Maaf dari segi bahasa berarti menghapus, jika anda memaafkan orang lain maka Anda telah menghapus bekas-bekas luka di hati Anda.

oleh Liputan6 diperbarui 03 Jul 2016, 12:31 WIB
Diterbitkan 03 Jul 2016, 12:31 WIB
Quraish Shihab
Maaf dari segi bahasa berarti menghapus, jika anda memaafkan orang lain maka Anda telah menghapus bekas-bekas luka di hati Anda.

Liputan6.com, Jakarta Lebaran sebentar lagi akan datang. Mari kita saling maaf memaafkan. Akan tetapi mari juga kita pahami apa yang dimaksud dengan maaf memaafkan.

Maaf dari segi bahasa berarti menghapus, jika anda memaafkan orang lain maka Anda telah menghapus bekas-bekas luka di hati Anda akibat perlakuan orang lain.

Kalau Anda tidak menghapusnya maka itu berarti anda tidak memaafkannya.

Saksikan ceramah M. Quraish Shihab tentang 'Maaf Memaafkan' selengkapnya dalam Mutiara Hati di bawah ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya