Liputan6.com, Jakarta Serangan Israel sejak tiga minggu lalu menyebabkan sebanyak 1.210 orang tewas dan lebih dari tujuh ribu lainnya luka-luka dari pihak Palestina. Sementara, data dari Brigadir Al Qassam jumlah tentara Israel yang tewas dalam agresi di Gaza mencapai 91 orang.
Alih-alih menghentikan serangan, Israel justru membabi buta melakukan serangan di Gaza. Hal yang dianggap sebagai krisis kemanusiaan itu pun membuat Penelope Cruz angkat bicara.
Penolep Cruz prihatin dengan kondisi tersebut. Dalam surat terbuka yang ditulisnya, ia memohon semua pihak untuk segera menghentikan kekerasan demi kebaikan.
"Saya berharap semua pihak menyetujui untuk melakukan gencatan senjata. Semua itu harus dilakukan agar tak ada lagi korban yang jatuh. Saya harap perdamaian akan segera terwujud, di mana semua orang bisa hidup berdampingan," tulis Penelope Cruz, dilansir dari USA Today, Kamis (31/7/2014).
Peneople Crus mengakui dirinya hanya orang awal yang tak terlalu mengerti mengenai politik. Namun konflik yang terjadi di Gaza menjadi sorotannya sebagai manusia yang juga menunjung tinggi nilai kemanusiaan.
(Des/Fei)
Penelope Cruz Memohon Israel Hentikan Serangan di Gaza
Konflik antara Israel dengan Palestina membuat Penelope Cruz prihatin, memohon untuk menghentikan kekerasan.
Diperbarui 31 Jul 2014, 14:00 WIBDiterbitkan 31 Jul 2014, 14:00 WIB
Konflik antara Israel dengan Palestina membuat aktris cantik Penelope Cruz prihatin, memohon untuk menghentikan kekerasan.... Selengkapnya
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Apa yang Harus Dilakukan Saat dan Setelah Banjir? Panduan Siaga Bencana
Hasil IBL 2025: Start Mulus Pelita Jaya di GMSB, Sikat Bali United
Diskon Tarif Tol di Mudik Lebaran 2025 Tak Bikin Jasa Marga-HK Rugi
Jasa Marga Tak akan Naikkan Tarif Tol Selama Mudik Lebaran 2025
Perahu Evakuasi Terbalik, Bocah 2 Tahun Terseret Arus Ciliwung
Ampuh atau Mitos? Daun Murbei Diklaim Bisa Kendalikan Gula Darah
Kisah Cinta Raja Zulu Menantang Tradisi dan Mengguncang Afrika Selatan
Sitha Marino Minta Kepastian Setelah 5 Tahun Pacaran, Ini Jawaban Bastian Steel
Promo Kesehatan dan Kecantikan Spesial Menyambut Ramadan 2025
Profil Naoki Yoshida, Produser Final Fantasy XIV Keluar dari Dewan Square Enix
Exit Tol Bekasi Lumpuh Imbas Banjir, Jasa Marga Alihkan ke Bekasi Timur
5 Doa untuk Kesembuhan Anak, Lengkap dengan Arab, Latin, dan Artinya