Bentrok Pengemudi Bentor hingga Jemaah Haji Iran Korban Mina

Unjuk rasa pengemudi Bentor di Yogyakarta, diwarnai bentrok dengan polisi hingga pemakaman jenazah jemaah haji Iran yang tewas di Mina.

oleh Liputan6 diperbarui 05 Okt 2015, 20:02 WIB
Diterbitkan 05 Okt 2015, 20:02 WIB
Bentrok Pengemudi Bentor hingga Jemaah Haji Iran Korban Mina
Unjuk rasa pengemudi Bentor di Yogyakarta, diwarnai bentrok dengan polisi hingga pemakaman jenazah jemaah haji Iran yang tewas di Mina.

Liputan6.com, Yogyakarta - Unjuk rasa ratusan pengemudi becak motor (Bentor) di Yogyakarta, diwarnai bentrok dengan polisi. Bentrokan terjadi setelah ratusan pengemudi bentor berusaha membongkar blokade polisi di perempatan Taman Parkir Abu Bakar Ali, Yogyakarta.

Hingga ribuan warga menghadiri pemakaman jenazah jemaah haji Iran yang tewas dalam musibah Mina. Jenazah 104 jemaah haji asal Iran dipulangkan ke Teheran pada Sabtu 3 Oktober lalu. (Dan/Ans)

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya