Tawuran Kembali Terjadi Di Johar Baru

Sejumlah warga di kawasan Pasar Gembrong, Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat kembali terlibat tawuran. Belum jelas apa yang menjadi pemicu kejadian aksi saling serang dan lempar molotof ini, namun satu orang kontributor SCTV mengalami luka ringan akibat tembakan senapan angin.

oleh Isna Setyanova diperbarui 30 Agu 2013, 00:04 WIB
Diterbitkan 30 Agu 2013, 00:04 WIB
Sejumlah warga di kawasan Pasar Gembrong, Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat kembali terlibat tawuran. Belum jelas apa yang menjadi pemicu kejadian aksi saling serang dan lempar molotof ini, namun satu orang kontributor SCTV mengalami luka ringan akibat tembakan senapan angin.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya