Liputan6.com, Jakarta - Setelah tidak melakukan produksi selama lebih dari 10 tahun, Perum Produksi Film Negara (PFN) kembali beroperasi dengan memproduksi film dokumenter.
Menteri Badan usaha Milik Negara (BUMN), Dahlan Iskan mengatakan, tahun ini PFN memproduksi sebuah film dokumenter dengan judul Biji Kopi Indonesia. Film dokumenter tersebut berdurasi 65 menit.
"Launching di Blitzmegaplex, jam 7 malam ini," jelas Dahlan di Jakarta, Selasa (3/6/2014).
Setelah produksi film dokumenter Biji Kopi Indonesia, PFN masih akan melanjutkan serialnya. "Nanti dokumenter kedua juga mengenai Bji Kopi Indonesia tetapi lebih mendalam," lanjutnya.
PFN tak akan berhenti di dua produksi tersebut. Dalam rencananya, tahun depan lembaga yang sebelumnya bernama Perusahaan Pilm Negara (PPN)Â ini akan memproduksi film Unyil dalam bentuk animasi.
Dahlan mempunyai mimpi besar, ke depannya PFN bisa menjadi sebuah lembaga yang memproduksi film dokumenter mengenai proyek-proyek besar Tanah Air seperti proyek bandara, proyek pelabuhan atau proyek tol laut. (Yas/Gdn)
Setelah Mati Suri 10 Tahun, PFN Mulai Produksi Film Dokumenter
Dalam rencananya, PFN akan memproduksi film Unyil dalam bentuk animasi.
diperbarui 03 Jun 2014, 17:54 WIBDiterbitkan 03 Jun 2014, 17:54 WIB
Boneka Si Unyil yang sempat sangat terkenal pada tahun 1990-an akan dibuat dengan format 3 dimensi.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Prabowo Borong Buku di New Delhi, Dari Sejarah hingga Ekonomi
Sejarah dan Tema Hari Gizi Nasional 2025
Top 3 Islami: Janda Menikah Lagi Apa Bisa Bertemu Suami Pertama di Surga? Umat Nabi Dijamin Masuk Surga tapi.. Simak Buya Yahya dan Gus Baha
Apa Penyebab Baterai HP Boros? Kenali Faktor dan Solusinya
Tinggal Bawa Badan dan Duit Rp 3 Jutaan Bisa Merasakan Sensasi Balapan di Sirkuit Mandalika
Jadi Asisten Patrick Kluivert, Gerald Vanenburg Akui Tak Sabar Latih Timnas Indonesia
Menteri ATR Persilakan Agung Sedayu Buktikan Keabsahan Sertifikat Pagar Laut di Tangerang
Tips Weekend Produktif: Maksimalkan Waktu Liburan Anda
Bitcoin Turun Usai Donald Trump Tandatangani Perintah Eksekutif Kripto
Kebiasaan Miliarder yang Jadi Bekal Sukses
Morgan Stanley Kembali Lepas Saham FILM, Ini Tujuannya
5 Rekomendasi Spot Wisata Pantai di Kebumen