Liputan6.com, Jakarta Harga minyak naik pada penutupan perdagangan Kamis, setelah laporan menyatakan ada penurunan persediaan di ladang minyak Cushing Oklahoma Amerika Serikat.
Persediaan di Cushinng, yang merupakan hub pengiriman minyak mentah Amerika Serikat turun lebih dari satu juta barel di pekan ini, kata pedagang menyitir pernyataan dari Genscape, penyedia informasi industri energi.
Di pekan terakhir, data pemerintah, persediaan Cushing naik hampir 700 ribu barel.
Persediaan di Amerika Serikat diawasi ketat karena pasar bergulat dengan pasokan global.
Harga minyak acuan dunia, Brent naik 76 sen atau 1,51 persen untuk menutup perdagangan di level US$ 51,03 per barel.
Kemudian West Texas Intermediate, minyak mentah acuan Amerika Serikat, naik 31 sen atau 0,66 persen, lebih tinggi dan menetap di level US$ 47,009 per barel.
Kedua minyak acuan ini jatuh lebih dari 1 persen pada perdagangan sebelumnya, meski data menunjukkan ada penurunan persediaan di ladang minyak AS hampir terbesar dalam setahun di pekan lalu.
Persediaan Minyak AS Turun, Harga Minyak Naik
Laporan menyatakan ada penurunan persediaan di ladang minyak Cushing Oklahoma Amerika Serikat.
Diperbarui 18 Agu 2017, 05:30 WIBDiterbitkan 18 Agu 2017, 05:30 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 Energi & TambangJakarta Gelap Satu Jam Hari Ini: Aksi Hemat Energi untuk Bumi
7 8 9 10
Berita Terbaru
Pramono: Patung MH Thamrin Harus Dibuat Besar Seperti Jenderal Sudirman
Dedi Mulyadi Sebut Siswa Bermasalah di Jabar Akan Dibina di Barak Militer
Wamendagri Ribka Haluk Ungkap Pemerintah Pastikan Proses Pengisian DPRP Mekanisme Pengangkatan Transparan dan Adil
KPK Geledah Sejumlah Tempat di Kalimantan Barat
Pramono Anung Bakal Kejar Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor di Jakarta, Tak Akan Ada Pemutihan
Anggota DPRD Jakarta Brando Susanto Meninggal Dunia Saat Acara Halalbihalal
Solo Usul Jadi Daerah Istimewa, Istana: Kita Tunggu Saja
Wapres Gunakan Media Sosial untuk Sosialisasi Program Pemerintah, Wamensesneg Sebut Agar Informasi Tak Bias
3 Ucapan Duka Cita Bunda Iffet Meninggal Dunia dari Sejumlah Tokoh, Mulai Ganjar hingga Pramono Anung
Pemkot Depok Akan Tindak Tegas Perumahan Tanpa Izin
Duka Gubernur Jakarta Pramono Anung Atas Wafatnya Bunda Iffet, Harap Slank Tetap Kompak
Wagub Jakarta Rano Karno Melayat ke Rumah Duka, Kenang Sosok Bunda Iffet Sebagai Perempuan yang Luar Biasa