Liputan6.com, Jakarta - Liverpool kembali harus menjalani duel akbar melawan rival abadi mereka Manchester United, Minggu (17/1/2016) di Anfield. Saat ini, MU unggul tiga strip dari Liverpool yang duduk di peringkat sembilan klasemen sementara Liga Inggris. MU ada di tempat keenam dengan koleksi poin 34, sementara Liverpool 31.
Bagi Liverpool dan MU, duel klasik ini bukan hanya sekadar untuk meraih poin penting, tapi juga sekaligus momen kebangkitan setelah mereka mencatat hasil kurang bagus di laga-laga sebelumnya. Apalagi, lawan yang meraka taklukkan adalah tim besar.
Jelang laga bersejarah itu, The Reds sedikit kurang beruntung akibat badai cedera yang menimpa pemainnya. Sedangkan Setan Merah harus mengembalikan kepercayaan dirinya setelah penampilannya yang cenderung tidak konsisten.
Menariknya, pada pertandingan nanti publik sangat menantikan lagi kapten MU Wayne Rooney yang sudah menunjukkan produktivitasnya. Lalu, bagaimana prediksi redaksi tentang laga Liverpool Vs Manchester United. Simak video presisi di bawah ini:
Presisi: Setan Merah Menyerang Anfield [Video]
Duel Liverpool kontra MU kaya akan drama.
diperbarui 17 Jan 2016, 09:30 WIBDiterbitkan 17 Jan 2016, 09:30 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Cek Nomor by.U: Panduan Lengkap untuk Pengguna
Cara Daftar Kartu XL: Panduan Lengkap Registrasi Nomor Baru dan Lama
Cuaca Hari Ini Rabu 6 November 2024: Langit Jakarta Mayoritas Hujan Siang Nanti
Cara Menyimpan ASI: Panduan Lengkap untuk Ibu Menyusui
Dorong Penjualan, Wuling Tawarkan Promo dan Bikin Banyak Pameran Akhir Tahun
Maruarar Usul Aset Tanah Sitaan Koruptor Dijadikan Perumahan Rakyat
Cara Bikin Kulit Lumpia yang Lentur dan Anti Sobek, Praktis Banget
Rumah Kosong di Jepang Kini Dijual Murah, Pembeli Asing Makin Berminat
Kerugian Akibat Peretasan dan Penipuan Kripto Sentuh Rp 2,05 Triliun pada Oktober 2024
Suplai Proyek Tol Akses Patimban, WSBP Raih Kontrak Rp 51,81 Miliar
Mengenal Nicole's River Park, Wisata Rekreasi Menarik di Bogor
Menjadi Pribadi Berwibawa, Ini 5 Kebiasaan Positif yang Bisa Diadopsi