Liputan6.com, Bandung- Tuan rumah Jawa Barat melesat dalam perolehan medali di PON XIX/2016. Ambisi Jabar menjadi juara umum PON kali ini saat menjadi tuan rumah hampir pasti tercapai.
Baca Juga
Advertisement
Hingga Sabtu (24/9) pukul 23.59 WIB, Jabar total telah mendulang 305 medali yakni 136 emas, 77 perak, dan 92 perunggu. Sedangkan, Jawa Timur menempati posisi dua meraih 240 medali dengan perincian 82 emas, 84 perak, dan 74 perunggu. DKI Jakarta menempati peringkat tiga mengoleksi 76 emas 80 perak dan 74 perunggu. (Penulis: I. Eka Setiawan)
Berikut rekap medali pada Sabtu (24/9/ 2016):
RENANG INDAH
Team Free Putri
Emas: DIY
Perak: Jatim
Perunggu: Jabar
SENAM
Ritmik Beregu Putri
Emas: DKI
Perak: Jatim
Perunggu: Jabar
LONCAT INDAH
sinkronisasi papan 3 meter putri
Emas: Della/Linar (Jatim)
Perak: Sari/Natalie (DKI)
Perunggu: Herlyani/Trevyani (Jabar)
Menara 10 meter peorangan putra
Emas: Jatim
Perak: DKI
Perunggu: DKI
BILIAR
mix double 10 ball
Emas: Rico/Silviana (Kalbar)
Perak: Zulfikri/Amanda (Jabar)
Perunggu: Ponco/Angilene (DKI), Ricky Yang/Vinda (Jateng)
ANGGAR
Putra
Emas: Idon Jaya (Jabar)
Perak: Riki (Sumsel)
Perunggu:
PENCAK SILAT
E Putra 70 kg
Emas: Komang Harik (Bali)
Perak: Slamet (Jateng)
Perunggu: Apit (Lampung)
Silat TGR Ganda Putri
Emas: Ni Made/Ayu Ketut (Bali)
Perak: Anika/Widjayanti (Jatim)
Perunggu: Ririn/Riska (Jabar)
TGR Ganda Putra
Emas: Hendy/Yolla (DKI)
Perak: Angga/Yuldan (Jabar)
Perunggu: I Made Dwi/Sukma Satriana (Bali
TENIS MEJA
Beregu putra
Emas: Jabar
Perak: Jatim
Perunggu: DKI dan Jambi
ATLETIK
10.000 meter putri
Emas: Triyaningsih (DKI)
Perak: Olividia Sadi (NTT)
Perunggu: Yanita Sari (Riau)
100 meter gawang putri
Emas: Nova (DKI)
Perak: Dedeh Erawati (DKI)
Perunggu: Rohani
Lempar lembing putri
Emas: Dian Kartika (Jabar)
Perak: Sri Umi (Sulsel)
Perunggu: Elfata (Jabar)
400 m putri
Emas: Sri Maya (Sumsel)
Perak: Agustina Mardika (Sumut)
Perunggu: Emma Anita (Jabar)
400 m putra
Emas: Fuad Ramadhan (Aceh)
Perak: Hery
Perunggu: Lukman (Sulsel)
GULAT
Gaya bebas 53 kg putri
Emas: Inadrah (Kaltim)
Perak: Mardiatul (Sumbar)
Perunggu: Desi (Jabar)