Liputan6.com, Jakarta- Masih ada satu pertandingan tersisa di pekan 26 Liga Italia Serie A. Big match akan digelar pada Selasa (9/3/2021) dinihari WIB. Derby biru-hitam antara Inter Milan melawan Atalanta.
Inter Milan akan bertindak sebagai tuan rumah. La Beneamata perlu waspada. Atalanta juga sedang bagus. Mereka berada di urutan lima.
Baca Juga
Atalanta mampu memenangi empat pertandingan terakhirnya di Liga Italia Serie A. Pada pertemuan pertama musim ini Inter juga dipaksa bermain imbang 1-1.
Advertisement
Inter Milan perlu menang atas Atalanta demi menjauhi kejaran AC Milan. Inter saat ini cuma unggul tiga poin dari AC Milan di klasemen Liga Italia Serie A.
Saksikan Video Menarik Ini
Jadwal
Inter Milan vs Atalanta
Giuseppe Meazza
Kick Off 02.00 WIB
Live Bein Sport dan Vidio
Advertisement
Klasemen
Â