3 Jenis Terapi Menulis Untuk Hidup Lebih Bahagia

Dengan menulis, Anda bisa hidup lebih bahagia. Caranya?

oleh Sulung Lahitani diperbarui 16 Mar 2015, 16:04 WIB
Diterbitkan 16 Mar 2015, 16:04 WIB
3 Jenis Terapi Menulis Untuk Hidup Lebih Bahagia
Dengan menulis, Anda bisa hidup lebih bahagia. Caranya?

Citizen6, JakartaMenulis itu membantu kita untuk mengarahkan pikiran dan perasaan yang berantakan ke dalam track yang benar. Jalan inilah yang akan membawa kita pada kunci pengetahuan. Menulis juga menciptakan hubungan antara pikiran, tubuh dan semangat…”

Begitulah ucapan Elizabeth Sullivan, terapis perkawinan dan keluarga yang sudah berlisensi di San Fransisco.

Nah hubungannya terapi sama menulis apa? Ekhem… kegiatan menulis ‘kan berhubungan dengan aktivitas mencurahkan pemikiran dan perasaan. So, tentu sangat berkaitan, bukan? Ternyata secara tidak langsung, seseorang yang menulis itu tengah melakukan terapi. Wuih!

Nah berikut ini tiga jenis terapi menulis yang bisa kita tentu bisa kita coba.

Selengkapnya

Pengirim:

Rose Diana

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya