Keren, Banyak Pelajar Amerika Tertarik Budaya RI

Fima menuturkan bahwa pertukaran budaya itu penting, disamping mengenalkan budaya sendiri juga dapat mempelajari budaya negara lain.

oleh Yulia Lisnawati diperbarui 19 Agu 2015, 07:00 WIB
Diterbitkan 19 Agu 2015, 07:00 WIB
Keren, Pelajar di Amerika Tertarik dengan Budaya Indonesia
Fima menuturkan bahwa pertukaran budaya itu penting, disamping mengenalkan budaya sendiri juga dapat mempelajari budaya negara lain.

Citizen6, Jakarta Sekarang ini sedang trend anak-anak muda yang bepergian ke luar negeri. Salah satu alasannya yakni untuk belajar budaya asing atau memperkenalkan budaya negeri sendiri ke dunia luar.

Hal tersebut bukanlah hal yang buruk. Belajar hal lain dan mencoba untuk mengenalkan budaya sendiri akan memberikan pengalaman yang tak terlupakan. Hal inilah yang dialami seorang lulusan pasca sarjana Universitas Negeri Malang, Alfima Azmi Imananda, yang baru saja menyelesaikan tugasnya mengajar Bahasa Indonesia di Amerika Serikat.

Ia mengaku banyak muridnya orang Amerika yang tertarik mempelajari budaya Indonesia. Sebagai warga Indonesia tentunya Fima sangat senang dan bangga.

Fima menuturkan bahwa pertukaran budaya itu penting, disamping mengenalkan budaya sendiri juga dapat mempelajari budaya negara lain. Selama 10 bulan di Amerika Serikat, banyak sekali pengalaman yang ia dapatkan tentang budaya. Selengkapnya bisa Anda baca di sini. (ul)

Pengirim:

Melati Oktaviani

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya dapat dibaca di sini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya