Tarot Hari Ini: Lakukan Hal-Hal yang Anda Suka

Cek prediksi kehidupan Anda secara umum, cinta dan keluarga dalam Tarot Hari Ini Minggu, 8 Juli 2018.

oleh Elisabet Kusumodewi diperbarui 08 Jul 2018, 06:00 WIB
Diterbitkan 08 Jul 2018, 06:00 WIB
Menara, kartu yang terbuka dalam Tarot Hari Ini. (Foto: Elisabet Kusumodewi)
Menara, kartu yang terbuka dalam Tarot Hari Ini. (Foto: Elisabet Kusumodewi)

Liputan6.com, Jakarta Cek prediksi kehidupan Anda secara umum, cinta dan keluarga dalam Tarot Hari Ini Minggu, 8 Juli 2018.

 

Menarae

Ada seorang putri di dalam menara yang ada di tengah lautan. Ada kesedihan dalam kesendirian. Menara juga melambangkan kepemimpinan dan kekuasaan.

Cinta

Single: perasaan galau karena sendiri muncul kembali. Jadikan akhir pekan ini menyenangkan. Lakukan hal-hal yang kamu suka, meskipun sendiri.

Couple: berpasangan tidak untuk saling mengatur dan menguasai, namun saling memahami. Bagikan banyak cinta untuk kalian berdua di akhir pekan ini.

Keluarga

Anak merasa sedih. Ada kekecewaan. Berilah perhatian dan kekuatan untuk Si Anak supaya dia tidak merasa sendiri.

 

 

Konsultasi pribadi Dewi Tarot: 082242056585

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya