6 Potret Putri Vittoria, Selebgram Cantik Calon Ratu Italia

Putri Vittoria dari Savoy, seorang calon Ratu Italia, sedang menuai perhatian dunia dengan pesona dan kepintarannya.

oleh Woro Anjar Verianty diperbarui 11 Jun 2023, 11:14 WIB
Diterbitkan 11 Jun 2023, 11:00 WIB
Putri Vittoria dari Savoy
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Putri Vittoria dari Savoy, sedang menuai perhatian dunia dengan pesona dan kepintarannya yang luar biasa. Dalam sebuah pengumuman, Pangeran Emanuele Filiberto telah memutuskan untuk memberikan tahta kepada putrinya tersebut, memberikan kesempatan pada Vittoria untuk menjadi ratu muda. Dengan usianya yang baru 19 tahun, Vittoria telah menarik perhatian sebagai seorang influencer mode dengan hampir 80 ribu pengikut di akun Instagramnya.

Kecantikan Putri Vittoria dari Savoy tidak hanya terpancar dari penampilannya yang memukau, tetapi juga dari kepintarannya. Saat ini, dia sedang menekuni studi ilmu politik dan sejarah seni di sebuah universitas ternama di London. Kombinasi antara kecerdasan dan keahlian mode yang dimiliki Vittoria membuatnya menjadi sosok yang inspiratif bagi banyak orang di berbagai kalangan.

Menjadi yang pertama dalam antrean pewaris mahkota Italia, Putri Vittoria telah menunjukkan komitmen dan dedikasi yang luar biasa terhadap tugas-tugas kerajaan yang akan diembannya. Dengan didikan keluarga kerajaan dan ketertarikannya pada ilmu politik, ia siap memimpin negara dengan kebijaksanaan dan pengertian yang luar biasa.

Memiliki basis pengikut yang besar, berikut ini 7 potret Putri Vittoria dari Savoy yang telah Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber pada Minggu (11/6/2023).

1. Mengutip The Sun, Putri Vittoria akan menjadi Ratu Italia berusia muda dan pewaris takhta wanita pertama dalam seribu tahun, setelah perubahan hukum.

Putri Vittoria berfoto dengan nuansa hitam
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya

2. Pangeran Emanuele Filiberto, ayah Putri Vittoria kerap memanggilnya putri

Putri Vittoria berfoto dengan gaya "rock n' roll"
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya

3. Sambil menanti waktu yang tepat untuk mengemban tanggung jawabnya sebagai ratu, Putri Vittoria dari Savoy sedang menikmati masa muda dan kebebasan yang dimilikinya.

Putri Vittoria
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya

4. Kecantikan dan bakat fashion Putri Vittoria membuatnya bergabung dengan agensi Karin Models, membuka pintu bagi kesempatan tampil di acara-acara fashion bergengsi dan menjadi sampul majalah terkenal.

Putri Vittoria melakukan pemotretan
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya

5. Putri Vittoria bahkan pernah menghiasi sampul depan Vanity Fair di Prancis. Dalam satu jepretan ini, ia menunjukan kemampuannya dalam dunia modeling.

Putri Vittoria
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya

6. Di masa depan, ketika Putri Vittoria mengemban tugasnya sebagai Ratu Italia, dia juga diharapkan untuk melanjutkan tradisi badan amal yang dijalankan oleh dinasti Savoy.

Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer
Putri Vittoria dari Savoy seorang influencer yang akan jadi penerus tahta Ratu Italia. (Dok: Instagram @vittoria.disavoia)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya