6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007

Film Petaka Gunung Gede tayang hari ini.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 07 Feb 2025, 07:00 WIB
Diterbitkan 07 Feb 2025, 07:00 WIB
6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Film Petaka Gunung Gede tayang di bioskop pada 6 Februari 2025. Petaka Gunung Gede mengangkat kisah nyata tentang pengalaman mencekam Maya Azka dalam sebuah pendakian di Gunung Gede pada 2007.

Kisah menyeramkan Petaka Gunung Gede pertama kali diceritakan oleh Maya Azka melalui kanal YouTube Prasodjo Muhammad tahun 2022. Video tersebut langsung menarik perhatian warganet dan viral dengan lebih dari 17,1 juta kali ditonton.

Kisahnya membuat banyak orang penasaran, kisah tersebut diangkat ke layar lebar. Lakukan pendakian dan syuting langsung di Gunung Gede, Jawa Barat, para pemain mengalami kejadian horor.

Endy Arfian yang turut bintangi film tersebut bagikan potret di balik layar syuting film Petaka Gunung Gede. Dalam keterangan unggahannya, Endy ungkap sederet momen tak terlupakan selama proses syuting.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret di balik layar syuting film Petaka Gunung Gede, Kamis (6/2/2025).

1. Beberapa diantara pemain Petaka Gunung Gede baru pertama kali adu akting, namun sukses bangun chemistry.

6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya

2. Endy ungkap jika proses syuting Petaka Gunung Gede ini menantang, tetapi juga menyenangkan.

6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya

3. Totalitas dalam berperan sampai mendaki ke Gunung Gede, para pemain banjir apresiasi dari netizen.

6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya

4. Tawarkan keindahan, namun di balik ini semua ada kejadian horor yang dialami oleh Endy Arfian dan kawan-kawan.

6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya

5. Melihat foto di balik layarnya, tak sedikit netizen yang penasaran dengan kisah Maya yang difilmkan ini.

6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya

6. Momen kebersamaan kru dan pemain setelah syuting berakhir, kompak sudah seperti keluarga.

6 Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede, Diangkat dari Kisah Nyata 2007
Potret di Balik Layar Syuting Petaka Gunung Gede. (Sumber: Instagram/endyarfian22)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya