Liputan6.com, Cirebon - Kecelakaan kereta terjadi di Cirebon, Jawa Barat. KA Bangunkarta jurusan Jakarta-Surabaya menabrak kereta barang yang ada di depannya.
"2 Penumpang luka. Sudah dibawa ke Rumah Sakit Ciremai," kata Kahumas Daops III, Supriyanto saat dihubungi Liputan6.com, Sabtu (23/5/2015).
Supriyanto menuturkan, kejadian itu terjadi sekitar pukul 19.00 WIB. Peristiwa jauh dari gedung Stasiun Waruduwur
"Kebetulan cukup jauh gedung stasiun. jadi tidak mengganggu aktivitas penumpang di stasiun," ujar dia.
Akibat kejadian tersebut, kereta api jurusan Surabaya melalui jalur Pantura diarahkan ke selatan.
"Jalur dialihkan ke arah Purwokerto," tukas Supriyanto. (Ali/Ans)
KA Bangunkarta Tabrak Kereta Barang di Cirebon, 2 Orang Terluka
"2 Penumpang luka. Sudah dibawa ke rumah Sakit Ciremai."
diperbarui 23 Mei 2015, 21:06 WIBDiterbitkan 23 Mei 2015, 21:06 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Membuat Empal Daging Sapi yang Empuk
Pengusaha Minta Prabowo Batalkan Kebijakan yang Rugikan Industri Rokok
Basuki Hadimuljono Resmi Dilantik Jadi Kepala Otoritas IKN, Berikut Profilnya
Cara Beli Tiket Kereta Cepat: Panduan Lengkap Pemesanan WHOOSH
Pratikno Beberkan Tantangan Indonesia Makin Berat, Mulai Perubahan Iklim, Geopolitik, hingga Perang
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Kedua Sebelum Kunjungan ke Luar Negeri
Cara Bikin Kue Kacang yang Renyah dan Lezat, Jadi Hidangan Favorit Keluarga
LPDP Itu Apa? Lembaga Penyedia Beasiswa Kuliah Paling Diminati di Indonesia
Resep Gulai Jengkol, Empuk dengan Kuah Santan yang Kental
Cara Edit PDF: Panduan Lengkap untuk Mengedit File PDF dengan Mudah
Profil Haryanto Adikoesoemo, Presiden Direktur AKR Corporindo yang Masuk Anggota Dewan Ekonomi Nasional
OJK: Literasi dan Inklusi Keuangan Indonesia Masih Jomplang