Liputan6.com, Jakarta - Seminggu setelah Lebaran, Tol Cikampek, Jawa Barat, masih padat pemudik. Bahkan di sejumlah titik, lalu lintas masih macet.
Sejak Rabu (13/7/2016) pagi, kemacetan terjadi di jalur Cikampek menuju Jakarta. Kemacetan terjadi di sepanjang jalur di wilayah Cikampek dan Karawang, Jawa Barat.
Kemacetan mengakibatkan antrean panjang hingga mengganggu laju lalu lintas di dua arah jalan Tol Cipularang dan Cipali.
Kemacetan disebabkan kondisi jalan berbayar itu tidak mampu menampung kendaraan yang masuk. Empat lajur jalan tol tersebut penuh sesak hingga menimbulkan penumpukan. Ini diperparah dengan beroperasinya kembali truk besar bertonase tinggi yang menghambat arus.
Untuk mengantisipasi kemacetan parah, pihak Jasa Marga dan kepolisian memberlakukan sistem buka tutup kendaraan yang akan menuju rest area, seperti di Kilometer 53.
Arus Balik, Tol Cikampek Masih Macet
Kemacetan mengakibatkan antrean panjang hingga mengganggu laju lalu lintas di dua arah jalan Tol Cipularang dan Cipali.
diperbarui 13 Jul 2016, 09:53 WIBDiterbitkan 13 Jul 2016, 09:53 WIB
Usai keluar dari gerbang Tol Palimanan, para pemudik masih terjebak macet panjang, Jabar, Rabu (15/7/2015). H-2 Lebaran, ribuan kendaraan terjebak macet hingga 38 Km antara jalan tol Cipali hingga tol Palikanci. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Profil dan Partai Pengusung Paslon Pilgub Kepulauan Riau 2024
Tangisan Menyayat Bayi Mungil di Semak-Semak Pinggir Jalan
Ini Amalan yang Paling Hebat Menurut Habib Novel, Pahalanya Otomatis Mengalir ke Orang Tua
KPU Bengkulu Jelaskan Status Pencalonan Cagub Petahana Usai Terjaring OTT KPK
Maarten Paes dan Luna Bijl Liburan di Bali, Tonton Tari Kecak sampai Makan Bubur Ayam
Profil Singkat Paslon Pilgub Riau 2024, Berikut Partai Pengusungnya
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Senin 25 November 2024
60 Bus Listrik Beroperasi di Kota Medan, Transportasi Massal Berteknologi yang Zero Emissions
Megawati Bakal Nyoblos Pilkada Jakarta Bareng Keluarga di Kebagusan
2 Hal yang Paling Banyak Memasukkan Orang ke Surga, Apa Saja?
Profil Paslon Pilgub Sumatera Barat 2024, Mahyeldi-Vasko dan Epyardi-Ekos
Terapi Wicara dan Pentingnya Penanganan Komprehensif Pasien Pascaoperasi Celah Bibir