Aksi Anies Baswedan Pungut Sampah Teluk Jakarta di Muara Angke

Diperkirakan sisanya masih ada 50 ton sampah lagi di lokasi. Usai semua sampah berhasil diangkut, Pemprov DKI berencana menanam mangrove.

oleh Raden Trimutia Hatta diperbarui 19 Mar 2018, 18:24 WIB
Diterbitkan 19 Mar 2018, 18:24 WIB

Liputan6.com, Jakarta - Bersama puluhan Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan ikut memungut sampah plastik di kawasan Muara Angke, Jakarta Utara.

Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Senin (19/3/2018), memasuki hari ketiga, sudah ada 40 ton sampah plastik di kawasan pantai Muara Angke, Jakarta Utara yang diangkut ke TPA Bantar Gebang, Bekasi, Jawa Barat.

Diperkirakan sisanya masih ada 50 ton sampah lagi di lokasi. Usai semua sampah di teluk Jakarta ini berhasil diangkut, Pemprov DKI berencana menanam mangrove.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya