Liputan6.com, Jakarta - Ketua Umum Orari terpilih hasil Munas XI Donny Imam Priambodo mengumumkan sususan pengurus Orari periode 2021-2026.Â
"Saya ucapkan selamat bertugas kepada pengurus Orari 2021-2026. Dengan kepengurusan ini diharapkan anggota aktif dan responsif dan melayani dengan cepat dan tepat," ujarnya dalam keterangan tertulis, Jumat (17/12/2021).
Kepengurusan pusat disahkan Priambodo dengan nomor keputusan Ketua Umum Orari nomor 001/ORPUS/XI/2021.
Advertisement
Priambodo mengucapkan terimakasih kepada para pengurus dan pendiri Orari periode sebelumnya. Seperti Sutiyoso selaku ketua DPP (Dewan Pengawas Penasehat) yang juga anggota masa bakti 2016-2021, Abidin selaku Ketua Umum masa bakti 2016-2021, dan Sugeng Supriyatna selau pejabat Ketum Orari masa bakti 2016-2021.
Â
* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.
Susunan Pengurus
Berikut Susunan kepengurusan Orari pusat masa bakti 2021-2026:
Dewan Pengawas dan Penasehat Pusat Orari:
1. Ketua merangkap anggota: Mayjen TNI (Purn) IGK Manila
2. Sekretaris merangkap anggota: Yunan Chandra.
Anggota DPP:
1. Sumantri Smissaert
2. Idham HelingoSyaiful
3. Wowon Widaryat
4. Nurdin Panongi
Pengurus Orari:
Ketua Umum: Donny Imam Priambodo
Wakil Ketua Umum: Ida Bagus Gede Arnawa
Ketua Bidang Organisasi: Yudi Darmawansyah
Ketua Bidang Operasi dan Teknik: Djoko Maryono Susilo
Sekretaris Jenderal: Yusuf Budhyanto
Wasekjen: Jakfar Sidik
Bendahara Umum: Liza
Wabendum: Hadianto
Staf Khusus Orari:
1. Tigor Sahat Pribadi Simanjuntak
2. Rudy Taryana
3. Johannes Budiyono
4. Dewi Rani Haniyati
5. Aditya Anugrah
Dewan Pakar Orari:
1. Rahmat Syarifuddin
2. Rudy Ismanto
3. Kiskenda Suryahardja
4. Agus Gunarso
Biro Administrasi:Â Mohammad Hambali
Biro Hubungan Luar Negeri Orari: Udyan
Biro Hubungan Masyarakat: Don Merry
Biro Hukum dan Advokasi: Robby Sandez,
Biro Usaha dan Dana:Â Kei Zoe Bayuningtyas
Bagian Hubungan Antar Lembaga: Deddy Ramanta
Bagian Regulasi: Agung Sulistiyono
Bagian Komunikas Radio Digital: Mulia Chandra Maulana
Bagian Pendidikan Latihan dan Pembinaan Anggota: Bobby Nurhasyim
Bagian Kegiatan Amatir Radio:Â Ginanjar Taufik
Bagian Pengawasan dan Monitoring Frekuensi:Â Agustinus Rizal
Bagian Operasi: Ebet Nugraha
Bagian Teknik: EA. Fikar
Bagian QSL dan Award: Amrullah Amin
Bagian Penggalangan Pemula dan Milenial: Reyhan Hilmawansyah
Bagian Komunitas Amatir Radio: Bambang Budi Santoso
Bagian Inovasi dan Aplikasi Amatir Radio: Davidcy
Bagian Web dan Media Sosial: Tarjoni
Bagian Komunitas YL: Liesda Riyani
Bagian Komunikasi Satelit: Suryono Adi Soemarta
Advertisement