Adinda Novianasari Thomas atau biasa dipanggil Adinda Thomas, lahir di Bandung, 8 Agustus 1993 adalah aktris pendatang baru di dunia hiburan tanah air khususnya dunia FTV. Gadis kelahiran Bandung ini memulai kariernya sejak SD (tahun 1999-2005) di dunia model. Ketika Adinda masuk SMP, ia mulai ke dunia tarik suara, tetapi tidak berlanjut karena Dinda memilih SMKI (Sekolah Menengah Karawitan Indonesia) di Bandung dengan mengambil jurusan seni tari, tahun 2009 dan membuat 1 single.
Tahun 2010 ia pernah menjadi presenter Banten TV dan baru memulai karier di dunia seni peran pada akhir tahun 2013.
Spirit Entertainment, Hiking Buat Adinda Thomas Lebih Kreatif
Hiking kian populer, jalanya bahkan berhasil menjerat aktris cantik, Adinda Thomas. Setahun belakangan, dara kelahiran Kota Kembang ini mengaku ketagihan naik gunung. Bukan semata tergoda pemandangan menawan, hiking punya peran dan makna tersendiri bagi Dinda.
Bukan untuk dilabeli sebagai anak gunung, perempuan yang melangkah ke dunia hiburan lewat modelling ini menganggap proses pendakian sebagai media menempa ilmu praktis. Dengan mendaki, Dinda bisa meraup sudut pandang berbeda tentang sejumlah hal. Apa saja? Cari tahu di sini.
[Celeb Bio] Adinda Thomas
Nama Adinda Thomas mungkin belum lama terdengar di dunia hiburan tanah air. Dia muncul pertama kali dalam skala nasional pada tahun 2013 saat membintangi sinetron berjudul Detak Cinta. Meski demikian, perlahan tapi pasti, dia konsisten menekuni bidangnya sehingga sejumlah judul sinetron, FTV, dan film berhasil melejitkan namanya.
Nyatanya, Adinda Thomas memang bukan orang yang cepat berpuas diri. Selain menekuni dunia film, dia juga menjajal dunia musik. Hal ini diakuinya sebagai proses pencarian jati diri untuk menentukan bidang mana yang paling cocok untuknya. Bagaimana lengkapnya perjalanan karir Adinda Thomas? Simak rangkumannya di sini!
Berita Terbaru
Tandai 75 Tahun Hubungan Bilateral Indonesia-Inggris, Presiden Prabowo Subianto Temui PM Keir Starmer
Cara Orangtua Menghadapi Menstruasi Pertama Anak, Kapan dan Apa yang Harus Dibicarakan?
PKB Saran, Genjot APBN Ada Pilihan Selain Menaikkan PPN
Ustadz Das'ad Latif Ungkap Kunci Kebahagiaan dalam Hidup, Ternyata Dekat Sekali
Pertarungan King Maker Pilgub 2024 di Kandang Banteng, Adu Kuat Megawati Vs Jokowi
Setelah Odegaard, Arsenal Siap Selamatkan Pemain Cadangan Real Madrid
Ketika Marga Huang Memilih Yogyakarta, Lebih dari Sekadar Reuni Keluarga
Tips Menghemat Listrik: 41 Cara Efektif Menekan Tagihan Bulanan
Closing Statement Gumelar-Rudi di Debat Terakhir, Mohon Maaf ke semua Elemen Masyarakat Kota Batu
Janji Gumelar-Rudi dalam Debat Publik Terakhir Pilkada Kota Batu
Panduan Lengkap Tips Debat untuk Meningkatkan Kemampuan Argumentasi
AS-Indonesia Kolaborasi Tingkatkan Kualitas Peternakan Sapi Perah, Dukung Program Makan Bergizi Gratis Prabowo