Klasemen Liga Spanyol: Barcelona Masih Nyaman

Hingga pekan ke-11 Liga Spanyol 2018-19, Barcelona masih berada di puncak klasemen.

oleh Bogi Triyadi diperbarui 05 Nov 2018, 11:30 WIB
Diterbitkan 05 Nov 2018, 11:30 WIB
Rayo Vallecano v Barcelona
Para pemain Barcelona merayakan gol yang dicetak Luis Suarez. (AFP/Benjamin Cremel)

Liputan6.com, Barcelona - Barcelona masih memuncaki klasemen sementara Liga Spanyol 2018-19. Hingga pekan ke-11, Blaugrana telah mengantongi 24 poin dari 11 pertandingan.

Barcelona unggul empat poin dari Sevilla, Atletico Madrid, serta Deportivo Alves. Sevilla berhak di posisi kedua lantaran unggul selisih gol dari Atletico dan Deportivo.

Sementara itu, Real Madrid naik tiga tingkat ke peringkat enam. Los Blancos mengantongi 16 poin, sama seperti Levante tetapi unggul dalam produktivitas gol.

Sedangkan di zona degradasi masih dihuni Leganes, Rayo Vallecano, dan Huesca. Leganes yang berada di peringkat 18 terpaut satu angka dari Villareal dan Athletic Club yang ada di possi 16 dan 17.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.


Klasemen Liga Spanyol Pekan ke-11

Klasemen Liga Spanyol
Klasemen Liga Spanyol 2018-19 pekan ke-11. (soccerway.com)
Lanjutkan Membaca ↓

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya