Klasemen Liga Italia Jelang Pekan 6: AC Milan Ungguli Napoli

AC Milan masih memimpin klasemen sementara Liga Italia Serie A.

oleh Thomas diperbarui 30 Okt 2020, 19:45 WIB
Diterbitkan 30 Okt 2020, 19:45 WIB
ilustrasi logo liga italia
ilustrasi logo liga italia (Liputan6.com/Abdillah)

Liputan6.com, Jakarta- AC Milan masih kokoh di puncak klasemen sementara Liga Italia. I Rossoneri tak tergusur walau cuma berbagi satu poin dengan AS Roma pada pekan ke-5 Liga Italia, Selasa (27/10/2020) dinihari WIB.

Laga yang digelar di San Siro, berakhir hujan gol, 3-3. Tambahan satu poin membuat AC Milan tetap berada di puncak klasemen Liga Italia. Rossoneri kini mengantongi 13 poin dari 5 pertandingan.

Di sisi lain, AS Roma masih tertahan di peringkat ke-9. Serigala Ibukota baru mengemas 8 poin.

AC Milan saat ini unggul dua poin dari Napoli dan Sassuolo yang membuntutinya. Berikut klasemen Liga Italia selengkapnya.

Saksikan Video Menarik ini

Klasemen Liga Italia

 

 

Hasil Pekan Lima

ilustrasi logo Seri A liga italia
ilustrasi logo Seri A liga italia (Liputan6.com/Abdillah)

Sabtu 24 Oktober

Sassuolo 3-3 Torino

Atalanta 1-3 Sampdoria

Genoa 0-2 Inter Milan

 

Minggu 25 Oktober 2020

Lazio 2-1 Bologna

Cagliari 4-2 Crotone

Benevento 1-2 Napoli

Parma 2-2 Spezia

 

Senin 26 Oktober 2020

Fiorentina 3-2 Udinese

Juventus 1-1 Verona

 

Selasa 27 Oktober

AC Milan 3-3 AS Roma

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya