Dua klub Liga Premier, Fulham dan Crystal Palace dikabarkan tertarik menampung gelandang Inter Milan Ezequiel Schelotto. Oleh timnya, Schelotto kini tak lagi dipercaya menghuni skuat inti dan karenanya sangat mungkin apabila sang pemain cabut ke salah satu dari dua peminatnya tersebut.
Hingga kini, belum diketahui berapa biaya yang bakal disediakan Fulham dan Palace untuk memboyong pemain berusia 24 tahun itu. Namun seperti ditulis Football Italia, Jumat (23/8/2013) mereka sepertinya tak akan mengeluarkan banyak uang sebab Schelotto memiliki harga jual yang relatif rendah.
Schelotto direkrut Inter pada Januari 2013 lalu. Ia didatangkan dari Atalanta dengan nilai transfer 6 juta Euro atau setara Rp 88 miliar. Bersama skuat I Nerazzurri, ia hanya bermain 12 kali dan dari kesempatannya tersebut sang pemain hanya bisa menorehkan satu gol.
Selain Fulham dan Palace, Schelotto juga diincar oleh beberapa klub lain seperti Chievo, Porto, dan Atletico Madrid. Namun sejauh ini, tiga klub itu belum ada yang mengajukan tawaran resmi pada I Nerazzurri. (Vin)
Baca juga:
* Rani Mulyasari, Cewek Tomboy Penghuni Timnas Futsal
* Suarez Pun Akhirnya Bergabung dengan Barca
* Gareth Bale Bergaya Ala Ronaldo
* Hasil-hasil Pertandingan Liga Europa
* Syarat MU Lepas Rooney ke Chelsea
* Dua Pemain Muslim Muenchen Menolak Pegang Gelas Bir
* Leonardo Belum Bicara dengan Erick Thohir
* Barcelona Coba Goda Casillas
* Arsenal Coba Serobot Incaran MU
Dua Klub London Rebutan Gelandang Inter
Fulham dan Crystal Palace dikabarkan siap menampung Ezequiel Schelotto yang posisinya kini tergusur dari skuat inti Inter.
diperbarui 23 Agu 2013, 14:05 WIBDiterbitkan 23 Agu 2013, 14:05 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kenakalan Gus Miek saat Mondok di Pesantren Lirboyo, Mata Batin KH Makhrus Ali
Hasil Hitung Cepat Internal, Paslon Edo-Farida Unggul di Pilwalkot Cirebon
Bawaslu Temukan Ratusan Kasus Dugaan Politik Uang Selama Pilkada 2024
Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan 60.883 Ekor Benih Lobster Setara Rp9,1 Miliar di Lampung
Mini Moon Asteroid 2024 PT5 Tinggalkan Bumi, Akan Kembali Tahun Depan
Jarang Diketahui, Mbah Moen Ungkap Karomah Dahsyat Syaikh Abdul Qadir al-Jilani
Quick Count Pilkada Garut, Anak Kapolda Metro Jaya Menang Telak
KPU RI: Penghitungan Suara Resmi Pilkada Dilakukan Berjenjang, Ini Jadwalnya
Link Live Streaming Liga Champions, Kamis 28 November 2024 di SCTV dan Vidio: Ada Aston Villa vs Juventus
3 Rekrutan Wajib Ruben Amorim untuk Dongkrak Performa Manchester United
Gereja Blenduk, Bangunan Bersejarah Paling Ikonis di Semarang
Paslon ARUS Unggul Versi Exit Poll di Pilkada 2024 Papua Barat Daya