Citizen6, Kalimantan Indonesia merupakan negara kepulauan yang begitu unik di dunia, salah satu di antaranya adalah keberagaman suku dan budaya. Indonesia juga di kenal sebagai negara dengan keberadaan suku terbanyak di dunia, tentunya kita bangga dengan hal ini. Salah satu suku asal Indonesia yang cukup populer di dunia adalah suku Dayak atau yang di kenal sebagai Dayak Borneo.
Anda pasti sangat familiar dengan suku Dayak, suku asli yang mendiami pulau kalimantan bukan? Suku Dayak adalah suku yang mendunia karena tradisi tatonya, tidak hanya sekedar tato yang menghiasi setiap tubuh namun tentu saja, tato tersebut tampak unik dan berbeda seperti kebanyakan yang sering kita jumpai dalam kehidupan kita.
Baca Juga
Selengkapnya bisa Anda baca di sini.
Advertisement
Pengirim:
Yosua Jimmy Agustio
**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini