Liputan6.com, Jakarta Pasangan selebriti Bunga Citra Lestari dan Ashraf menjadi salah satu pasangan yang kerap menjadi perbincangan publik. Keduanya sukses menjadi publik figur yang banyak diidolakan masyarakat Tanah Air.
Baca Juga
Advertisement
Bunga Citra Lestari atau akrab disapa BCL ini telah lama dikenal sebagai aktris dan penyanyi. Aktingnya banjir pujian kala berperan sebagai Ainun di film Habibie & Ainun pada 2012 lalu dan My Stupid Boss pada 2016. Begitu pula dengan Ashraf yang juga sukses menjadi aktor.
Menjadi publik figur yang diperhitungkan, keduanya tentu meraih kesuksesan. Pasangan ini tak hanya memiliki rumah di Jakarta, tetapi juga di Malaysia tempat asal Ashraf.
Rumah mewah BCL dan Ashraf di Malaysia memiliki gaya modern dan minimalis. Selain itu penampakan rumahnya didominiasi warna putih dan hitam yang elegan.
Padukan gaya klasik dan modern, berikut ini 6 potret rumah mewah milik Bunga Citra Lestari dan Ashraf di Malaysia yang dirangkum oleh Liputan6.com, Kamis (26/12/2019).
1. Inilah penampakan sisi depan rumah mewah milik BCL dan Ashraf di Malaysia.
Advertisement
2. Bagian dalam rumahnya memiliki perabotan unik dan klasik.
3. Rumah mewah tersebut didominasi warna putih dan lantai dari kayu.
Advertisement
4. Pada bagian dapurnya menyatu dengan ruang makan dengan gaya klasik.
5. Rumah mewah tersebut punya jendela kaca besar dan menghadap ke sebuah taman.
Advertisement