11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng de Rainbow 'Kepompong' Tetap Kompak

Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu.

oleh Loudia Mahartika diperbarui 11 Mar 2020, 17:50 WIB
Diterbitkan 11 Mar 2020, 17:50 WIB
11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@artis.indo_hits)

Liputan6.com, Jakarta Masih ingat dengan nama geng de'Rainbow? Geng anak sekolahan yang muncul di sinetron berjudul Kepompong ini sempat menjadi tontonan favorit masyarakat Tanah Air. Kepompong merupakan sinetron remaja yang tayang di SCTV pertama kali pada 2008 silam.

Sinetron ini dibintangi oleh Ariyani Fitriana, Derby Romero, Dinda Kirana, Tania Putri dan Mikha Tambayong yang tergabung dalam geng de'Rainbow. Menyuguhkan cerita kehidupan remaja yang menarik, sinetron Kepompong juga dibintangi para aktris dan aktor muda berbakat.

Kini setelah berselang sekitar 11 tahun, para pemain sinetron Kepompong kembali bertemu dan reuni bersama. Momen tersebut dibagikan oleh Tania Putri lewat unggahan di Instagram pribadinya. Meski Ariyani Fitriana tak ikut hadir, keseruan mereka begitu tampak di dalam foto yang diunggah.

"waktu berlalu, banyak hal yang terjadi tapi tidak banyak yg berubah. Dulu saat shooting sering harus take berulang kali, bukan karna lupa dialog tapi karna gak ada yg bisa nahan ketawa klo udh ketemu. dan foto diatas pun bener2 terjadi saat take" tulis Tania Putri di Instagramnya pada Senin (9/3/2020) lalu.

Berikut ini 6 potret keseruan geng de'Rainbow sinetron Kepompong yang reuni kembali setelah 11 tahun berselang, dirangkum dari Instagram @taniaputri1707 oleh Liputan6.com, Rabu (11/3/2020).

1. Tania Putri bagikan momen keseruan dengan para sahabatnya geng de'Rainbow di Instagram pribadinya.

11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@taniaputri1707)

2. Meski sinetronnya sudah lama tamat, namun keseruan dan kekompakan mereka masih begitu terasa.

11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@taniaputri1707)

3. Reuni setelah 11 tahun dari sinetron Kepompong, dibanjiri pujian netizen.

11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@taniaputri1707)

4. Tania Putri ungkap jika dirinya tak bisa menahan tawa setiap bertemu dengan Dinda, Derby, Mikha maupun Ariyani.

11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@taniaputri1707)

5. Mereka berempat hingga kini masih aktif di dunia hiburan termasuk Ariyani Fitriani.

11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@taniaputri1707)

6. Pertemuan mereka setelah membintangi sinetron yang sama membuat banyak netizen bernostalgia.

11 Tahun Berlalu, Ini 6 Potret Reuni Geng 'de Rainbow' Kepompong Tetap Kompak
Geng de Rainbow Kepompong reuni setelah 11 tahun berlalu. (Sumber: Instagram/@taniaputri1707)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya