Rayakan Anniversary Pertama, Ini 6 Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami

Potret perjalanan cinta Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.

oleh Mardella Savitri Murtisari diperbarui 12 Jan 2021, 13:40 WIB
Diterbitkan 12 Jan 2021, 13:40 WIB
Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami
Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)

Liputan6.com, Jakarta Kisah cinta antara Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah memang tidak pernah lepas dari sorotan media. Sempat mengalami putus nyambung, akhirnya dua sejoli ini pun kembali bersama dan membangun keluarga.

Punya banyak masalah serta kontroversi, tentu membuat hubungan rumah tangga Vanessa dan Bibi Ardiansyah tidak mudah. Meski demikian, pada Senin (11/1/2021), pasangan artis ini baru saja merayakan ulang tahun perkawinannya yang pertama. 

"Selamat 1 tahun pernikahan papi! Semoga tahun ini bisa kita lewatin dengan lebih baik lagi, susah susah susah seneng bareng lagi, jatoh jatoh jatoh bangun lagi. Mari menabung demi membeli rumah, mobil, beberapa tas Dior, liburan ke eropa dan program anak kembar nanti," tulis Vanessa Angel di akun Instagramnya.

Seperti apakah potret perjalanan cinta Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah? Berikut ulasan selengkapnya dirangkum dari berbagai sumber oleh Liputan6.com, Selasa (12/1/2021).

1. Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah merupakan pasangan yang tak pernah lepas dari sorotan.

Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)
Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)

2. Dua sejoli ini sempat mengalami beberapa kali putus nyambung.

Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah Sebelum Putus
Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah Sebelum Putus (sumber:Instagram/vanessaangelofficial)

3. Meski demikian, akhirnya di awal tahun 2020 lalu, Vanessa dan Bibi akhirnya memutuskan untuk menikah.

Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)
Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)

4. Pernikahan pasangan ini digelar di Bali dan hanya dihadiri oleh kerabat dekat.

Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)
Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)

5. Tak lama kemudian, Vanessa pun mengumumkan kabar kehamilannya. Tentunya, dengan kehadiran buah hati mereka yakni Baby Gala, menambah bahagia pasangan ini menjadi lebih lengkap.

Jelang Melahirkan, Ini 6 Potret Maternity Shoot Vanessa Angel Bernuansa Hitam Putih
Vanessa Angel (Sumber: Instagram/@vanessaangelofficial)

6. Potret harmonis keluarga Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah

Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)
Potret Perjalanan Cinta Vanessa Angel dan Suami. (Sumber: Instagram/vanessaangelofficial dan Instagram/bibiardiansyah)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya