Mutiara Hati: Kata Singkat Tentang Akhlak

Apakah suatu perbuatan yang tidak dimaksudkan untuk sesuatu yang bermanfaat tetapi menghasilkan manfaat apakah perbuatan itu berakhlak?

oleh Liputan6 diperbarui 01 Jul 2016, 12:31 WIB
Diterbitkan 01 Jul 2016, 12:31 WIB
Quraish Shihab
Apakah suatu perbuatan yang tidak dimaksudkan untuk sesuatu yang bermanfaat tetapi menghasilkan manfaat apakah perbuatan itu berakhlak?

Liputan6.com, Jakarta Pakar-pakar filsafat dan orang-orang bijak membahas apa kesimpulan dari akhlak. Ada yang berkata bahwa kesimpulannya adalah bahwa kegiatan itu melahirkan manfaat.

Tetapi sejenak kita bertanya, apakah suatu perbuatan yang tidak dimaksudkan untuk sesuatu yang bermanfaat tetapi menghasilkan manfaat apakah perbuatan itu berakhlak?

Saksikan ceramah M. Quraish Shihab tentang 'Kata Singkat Tentang Akhlak' selengkapnya dalam Mutiara Hati di bawah ini:

 

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya