Liputan6.com, Jakarta- Penyanyi jazz kenamaan dunia Michael Buble akan melangsungkan konsernya di Indonesia bulan Januari mendatang. Sebagaimana para artis asing lainnya, biasanya mereka ingin mencicipi makanan lokal. Nah, apa saja yang dipesan oleh Michael Buble?
Menurut Febrina Agusta, salah satu staf promotor yang mendatangkan Buble ke Indonesia, Dyandra Entertainment, Buble memesan Rendang, Gado-gado dan Gorengan sebagai menu lokal yang inin dicicipinya di Indonesia. "Sepertinya dia mendapat rekomendasi makanan ini melalui fansnya di Twitter," kata Febrina.
Meski demikian, pihak Dyandra tentu saja tidak akan menyajikan jajanan dari kaki lima. Menurut Febrina, semua makanan yang disantap Buble akan disiapkan dari katering khusus.
Buble akan manggung di Indonesia pada 29 Januari 2015 di Indonesia Convention Exhibition, BSD City.
3 Makanan Indonesia yang Ingin Dicicipi Michael Buble
Apa saja makanan Indonesia yang dipesan oleh Michael Buble?
diperbarui 01 Des 2014, 14:00 WIBDiterbitkan 01 Des 2014, 14:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Teror Suporter Timnas Indonesia Sempat Bikin Repot Jepang
Gempa Hari Ini Jumat 15 November 2024 Tiga Kali Guncang Cianjur dan Sukabumi
Koreografi Suporter Timnas Indonesia Getarkan Stadion Utama Gelora Bung Karno
Shin Tae-yong Ungkap Alasan Tak Masukkan Eliano Reijnders dalam Skuad Timnas Indonesia saat Hadapi Jepang dan China
Shin Tae-yong Bongkar Alasan Timnas Indonesia Keok dari Jepang: Buang Peluang di Babak Pertama
Timnas Indonesia vs Jepang Berakhir 0-4, Warganet Ucapkan Terima Kasih Meski Sedih
Biadab, Pria di Lampung Rudapaksa Anak Tirinya hingga Hamil dan Melahirkan
Jelang Laga Indonesia Kontra Jepang, Ibu Mertua Azizah Salsha Berdoa dan Sholat Dhuha Untuk Pratama Arhan
Bocoran Masa Depan Shin Tae-yong Usai Kekalahan Timnas Indonesia dari Jepang: 5 Berita Panas Tentang Pasukan Garuda
Penjelasan TNI soal Viral Foto Perwiranya Bareng Ivan Sugianto yang Disorot Publik
Kalah dari Jepang, Timnas Indonesia Huni Dasar Klasemen
Shin Tae-yong Ungkap Tantangan Sebagai Pelatih Timnas Indonesia: Sulit Lolos ke Piala Dunia 2026, tapi Saya Akan Mencoba