Social Media Week Jakarta 2019 Hadir dengan Tema, Stories: With Great Influence Comes Great Responsibility

Setelah vakum selama satu tahun, Social Media Week Jakarta 2019 kembali hadir.

oleh Ria Aprilianti diperbarui 04 Sep 2019, 17:40 WIB
Diterbitkan 04 Sep 2019, 17:40 WIB
Social media
Ilustrasi main social media (iStockphoto)

Liputan6.com, Jakarta - Social Media Week Jakarta 2019 kembali hadir setelah vakum selama kurang lebih satu tahun lamanya. Ini merupakan keempat kalinya Social Media Week digelar.

Kali ini Social Media Week (SMW) Jakarta 2019 bakal diadakan pada 11-15 November 2019 mendatang. Kali ini, acara mengusung tema “Stories: With Great Influence Comes Great Responsibility” hadir dengan rangkaian kegiatan seperti konferensi, meet up, wokshop, satellite dan exhibition.

Berbagai gagasan dan narasi seputar dunia digital, kreatif dan teknologi akan dibawakan lebih dari 150 pembicara, antara lain Dina Bhirawa dana Dony Eryastha (TIKTOK), Kareng Cheng (9GAG), Dwi Adriansah (Twitter), adn masih banyak lagi.

Sebelumnya, pada Selasa (27/8/2019) diadakan media gathering mengenai Social Media Week Jakarta 2019. Inilah suasana dan apa saja yang bakal hadir di SMW mendatang yang bisa Anda saksikan di channel SMW Jakarta di Vidio berikut ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya