Liputan6.com, Jakarta - Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)Â Bambang Widjojanto dikabarkan ditangkap aparat Bareskrim Mabes Polri. Namun, Wakapolri Komjen Pol Badrodin Haiti menyatakan tidak ada penangkapan Bambang Widjojanto.
Juru Bicara KPK Johan Budi SP menuturkan, dia ditelepon oleh ajudan BW sekitar pukul 09.00 WIB. Ajudan tersebut menyampaikan kabar, BW dijemput orang yang mengaku dari Bareskrim Polri setelah mengantar anaknya sekolah, Jumat (23/1/2015) pagi ini.
Dia pun lalu menghubungi Wakapolri Komjen Pol Badrodin Haiti. "Pihak KPK sudah menghubungi Plt Kapolri Badrodin Haiti, menanyakan hal ini dan dijawab tidak benar ada penangkapan oleh Bareskrim," ujar Johan kepada wartawan.
Johan mengatakan, dia percaya terhadap informasi yang disampaikan Badrodin tersebut. "Saat ini KPK sedang mengumpulkan informasi lanjutan terkait penangkapan ini," kata Deputi Pencegahan KPK ini. (Mvi/Yus)
KPK: Wakapolri Bilang Tidak Ada Penangkapan Bambang Widjojanto
Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto dikabarkan ditangkap aparat Bareskrim Mabes Polri.
diperbarui 23 Jan 2015, 10:36 WIBDiterbitkan 23 Jan 2015, 10:36 WIB
Johan Budi saat jumpa pers di KPK mengatakan akan terus mendalami kasus suap impor daging yang melibatkan para petinggi PKS itu (Liputan6.com/ Danu Baharuddin)
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kenakalan Gus Miek saat Mondok di Pesantren Lirboyo, Mata Batin KH Makhrus Ali
Hasil Hitung Cepat Internal, Paslon Edo-Farida Unggul di Pilwalkot Cirebon
Bawaslu Temukan Ratusan Kasus Dugaan Politik Uang Selama Pilkada 2024
Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan 60.883 Ekor Benih Lobster Setara Rp9,1 Miliar di Lampung
Mini Moon Asteroid 2024 PT5 Tinggalkan Bumi, Akan Kembali Tahun Depan
Jarang Diketahui, Mbah Moen Ungkap Karomah Dahsyat Syaikh Abdul Qadir al-Jilani
Quick Count Pilkada Garut, Anak Kapolda Metro Jaya Menang Telak
KPU RI: Penghitungan Suara Resmi Pilkada Dilakukan Berjenjang, Ini Jadwalnya
Link Live Streaming Liga Champions, Kamis 28 November 2024 di SCTV dan Vidio: Ada Aston Villa vs Juventus
3 Rekrutan Wajib Ruben Amorim untuk Dongkrak Performa Manchester United
Gereja Blenduk, Bangunan Bersejarah Paling Ikonis di Semarang
Paslon ARUS Unggul Versi Exit Poll di Pilkada 2024 Papua Barat Daya