Segmen 2: Pengamanan Pasca-Teror hingga Siswi SMP Depresi

Pascateror, pengamanan terus dilakukan di sejumlah titik, hingga siswi SMP yang ditelanjangi dan diarak keliling kampung kini depresi.

oleh Liputan6 diperbarui 18 Jan 2016, 13:08 WIB
Diterbitkan 18 Jan 2016, 13:08 WIB
Segmen 2: Pengamanan Pasca-Teror hingga Siswi SMP Depresi
Pascateror, pengamanan terus dilakukan di sejumlah titik, hingga RS siswi SMP yang ditelanjangi dan diarak keliling kampung kini depresi.

Liputan6.com, Jakarta - Pascaserangan teroris di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, pengamanan ketat diberlakukan aparat kepolisian di beberapa daerah. Di Bau-bau, Sulawesi Tenggara, aparat kepolisian berjaga di pusat keramaian. Pengamanan juga dilakukan di titik perbatasan di Kebumen, Jawa Tengah.

Hingga, karena malu telah ditelanjangi dan diarak keliling kampung, siswi sebuah SMP di Sragen, Jawa Tengah, RS, depresi berat hingga mencoba bunuh diri. Sementara itu, suami-istri yang tega menelanjangi RS ditetapkan polisi sebagai tersangka.

 

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya