Liputan6.com, Jakarta - Unjuk rasa sopir taksi di sekitar kawasan Karet, Jalan Sudirman, berujung ricuh. Massa yang marah membakar jaket seorang pengemudi ojek online, Go-Jek. Massa juga membakar jaket dan merusak helm pengemudi Go-Jek lainnya.
Sementara itu, perwakilan Paguyuban Pengemudi Angkutan Darat (PPAD) kecewa tak bertemu langsung dengan Menkominfo Rudiantara. Padahal, mereka ingin mendesak menteri untuk memblokir aplikasi angkutan online.
Baca Juga
Advertisement