VIDEO: KPK Temukan Bukti Keterlibatan Setnov pada 2 Lokasi Penggeledahan

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah dua tempat di lokasi berbeda pada 28 dan 30 Agustus 2017.

oleh Adri Handoyo diperbarui 31 Agu 2017, 21:31 WIB
Diterbitkan 31 Agu 2017, 21:31 WIB

Liputan6.com, Jakarta Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah dua tempat di lokasi berbeda pada 28 dan 30 Agustus 2017.

Penggeledahan tersebut berkaitan dengan kasus e-KTP yang menjerat Ketua DPR Setya Novanto sebagai tersangka.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya