Liputan6.com, Jakarta - Lahirnya Honda CBR250RR di Indonesia menggegerkan publik otomotif khususnya pecinta roda dua. Ditawarkan dengan banderol lebih tinggi dari kompetitor, kabar mengenai hal inipun langsung menyedot perhatian pembaca Liputan6.com.
Selain itu, salah kaprah soal kebiasaan memanaskan motor sebelum beraktivitas dan debut CBR250RR di Indonesia juga tidak kalah menarik perhatian pembaca.
Berikut ulasan artikel terpopuler yang terangkum dalam Top 3 Otomotif:
1. Harga CBR250RR Jauh di Atas YZF-R25 dan Ninja 250
PT Astra Honda Motor (AHM) resmi memperkenalkan motor sport full fairing Honda CBR250RR di Ciputra World, Jakarta, Senin (25/7/2016).
Direktur Pemasaran AHM Margono Tanuwijaya mengatakan, saat ini AHM belum bisa memberikan harga pasti, melainkan masih kisaran.
Selengkapnya baca di sini
2. Salah Kaprah Panaskan Sepeda Motor
Pemilik sepeda motor biasanya memanaskan tunggangannya di pagi hari sebelum beraktivitas. Motor dibiarkan menyala sambil pemiliknya bersiap, misalnya menggunakan sepatu atau sarapan.
Sayangnya, kebiasaan itu ternyata tidak tepat. Memanaskan motor dalam waktu tertentu dan didiamkan adalah hal yang mubazir. Hal ini diungkapkan oleh Izas Ismail, Sevice Advisor Mitra Jaya Depok, dealer resmi Honda.
Selengkapnya baca di sini
3. Debut Dunia Honda CBR250RR di Indonesia
PT Astra Honda Motor (AHM) resmi memperkenalkan Honda CBR250RR di Ciputra World, Jakarta, Senin (25/7/2016). Motor sport 250 cc ini dirakit di Plant 5 AHM di Subang, Jawa Barat.
Presiden Direktur AHM, Toshiyuki Inuma, yang langsung membuka selubung motor ini. Dalam pidato pembukaannya, ia mengatakan optimistis motor ini diterima konsumen Indonesia.
Selengkapnya baca di sini
Top 3: Harga Honda CBR250RR Bikin Kaget
Lahirnya Honda CBR250RR di Indonesia menggegerkan publik otomotif khususnya pecinta roda dua
diperbarui 26 Jul 2016, 19:45 WIBDiterbitkan 26 Jul 2016, 19:45 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Pramono: Saya Harap Pilkada Jakarta 1 Putaran Agar Tidak Terjadi Ketegangan
Cegah Diabetes pada Anak, IDAI Sarankan Pemerintah Atur Takaran Gula dan Cantumkan pada kemasan Makanan
Waskita Beton Kantongi NKB Rp 13,78 Miliar dari Bisnis Sewa Alat
Pendidikan Tinggi tapi Belum Dapat Pekerjaan? Ini Nasihat Buya Yahya dan Amalan Doa Cepat Kerja
Keruntuhan Harga Emas Tertahan Permintaan Safe Haven
Daftar Pemain dan Link Nonton Film Komedi Sonic The Hedgehog (2020), Tayang Eksklusif di Vidio
TPS Lokasi Mencoblos Hampir Semua Paslon Pilwali Kota Malang Ada di Lowokwaru
Apa Itu Recharge Adalah: Panduan Lengkap Pengisian Ulang Energi
TNI-Polri Siagakan Jutaan Personel Bantu Amankan Pilkada Serentak 2024
Pencoblosan Pilkada 2024, Banten Diprediksi Bakal Diguyur Hujan
Anthony Ginting Bidik Gelar Ketiga di Indonesia Masters 2025
Taipan Properti Vietnam yang Dihukum Mati Karena Korupsi Rp429 Triliun Minta Keringanan Hukuman