Meme Otomotif Edisi Lebaran: Mudik Asik Itu Kayak Gini

Berbagai hal bisa dijadikan Meme menarik, tidak terkecuali yang berkaitan dengan otomotif.

oleh Septian Pamungkas diperbarui 03 Jun 2019, 09:16 WIB
Diterbitkan 03 Jun 2019, 09:16 WIB
Meme Otomotif
Berbagai hal bisa dijadikan Meme menarik, tidak terkecuali yang berkaitan dengan otomotif. (ist)

Liputan6.com, Jakarta - Dalam berbagai jejaring sosial baik itu Facebook, Instagram maupun Twitter, gambar/foto lucu atau yang biasa disebut Meme kerap ditemui.

Berbagai hal bisa dijadikan Meme menarik, tidak terkecuali yang berkaitan dengan otomotif.

Dalam meme tersebut nampak sebuah sepeda motor yang menarik gerobak yang memuat orang banyak. Seperti tradisi mudik di Indonesia, mudik yang asyik ke kampung halaman itu memang enaknya beramai-ramai.

Seperti diketahui, mudik ke kampung halaman untuk berlebaran sudah menjadi tradisi di Indonesia.

Maka tidak heran jika musim mudik seperti sekarang ini banyak dijumpai pengendara kendaraan bermotor yang melakukan perjalanan mudik.

Nah, jika Anda memiliki meme menarik seputar dunia otomotif, kirim saja ke email kami di otoliputan6@gmail.com

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya