Liputan6.com, Los Angeles, Amerika Serikat Kabar bergabungnya Arnold Schwarzenegger ke proyek Avatar kembali mendapat bantahan. Kali ini, bantahan tersebut datang langsung dari James Cameron selaku sutradara. Seperti dilansir dari harian Digital Spy, Selasa (15/4/2014), Cameron mengaku belum menemukan karakter yang cocok untuk diperankannya.
"Sampai saat ini saya belum membicarakan film ini dengan Arnold Schwarzenegger." ucap Cameron.
Sebagai gantinya, Cameron lebih memilih untuk mendatangkan kembali sosok Kolonel Quaritch yang diperankan Stephen Lang sebagai musuh utama. Padahal seperti kita ketahui, karakter ini sudah dimatikan di film pertama. "Ini adalah film sci-fi. Dan berbagai skenario menarik bisa dimunculkan." pungkas James.
Rencananya, sekuel kedua Avatar akan dirilis pada Desember 2016 mendatang
James Cameron tercatat pernah bekerjasama dengan Arnold Schwarzenegger di tiga film miliknya yang bertajuk 'Terminator' (1984), 'Terminator: The Judgment Day' (1991), dan 'True Lies' yang dirilis pada 1994 lalu.
Terminator di Sekuel Avatar, Ini Jawaban Sutradara
Rencananya, sekuel kedua Avatar akan dirilis pada Desember 2016 mendatang.
diperbarui 15 Apr 2014, 22:20 WIBDiterbitkan 15 Apr 2014, 22:20 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
OJK Terbitkan POJK Nomor 17 Tahun 2024 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan Usaha Bulion
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Bahrain vs China: Gol Dianulir VAR, Dilmun Warriors Tumbang 0-1
Bertemu Menkomdigi, Mensesneg Beri Pesan Pentingnya Konektivitas dan Pemerataan Internet di RI
200 Nama Kelas Aesthetic dan Unik, Bisa untuk Jenjang SD hingga SMA
ONE Friday Fights 87 Hadirkan Duel Kongchai vs Chokpreecha
1.462 Lembar Surat Suara Rusak, KPU Ajukan Penggantian
Kocak, Kali Ini Trik Licik Abu Nawas Gagal Tipu Khalifah Harun Al-Rasyid
VIDEO: Palak Ojol di Banjarmasin, Pemuda Ciut Saat Diciduk Polisi
Inspirasi Baju Kurung dan Kebaya Pesona Tradisional, Busana Elegan dengan Sentuhan Modern
Memahami Endotoksin Adalah: Racun Bakteri yang Kompleks
Top 3 Berita Hari Ini: Duh, Rumah Korban Pembunuhan Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Jadi Tempat Wisata Dadakan
Mensesneg Ungkap Arahan Prabowo Subianto soal Penanganan Kasus Judi Online