Liputan6.com, Jakarta Meski masih asing, Elyzia Mulachela sejatinya sudah cukup banyak membintangi film Indonesia. Dengan berbagai film yang pernah dibintanginya, membuat Elyzia kini dipercaya menghiasi layar lebar Tanah Air dalam film Catatan Akhir Kuliah.
Elyzia yang pernah membintangi film Perahu Kertas dan Sepatu Dahlan ini akan memerankan tokoh Wibi dalam film terbarunya Catatan Akhir Kuliah. Ketika ditemui di acara konferensi pers di bilangan Depok, Jawa Barat, Rabu (5/11/2014) Elyzia menceritakan peran yang dijalaninya.
"Peran aku sebagai Wibi di film Catatan Akhir Kuliah. Aku yang disukai Sam pertama kali sebelum dia berpaling ke Kodok. Tapi aku tolak. Dan dia beralih mendekati Dina sebagai Kodok karena aku udah punya pacar," terang Elyzia, Rabu (5/11/2014).
Lucunya, Elyzia kembali ditantang memerankan perempuan dengan dialeg kedaerahan seperti yang pernah dilakukannya dalam film Perahu Kertas sebagai gadis Bali. Kali ini, dengan memerankan tokoh Wibi, Elyzia akan menunjukan kebolehannya berdialeg ala gadis Madura.
"Sekarang jadi mahasiswi rantau asal Madura. Jadi mesti ada logat-logat khas Madura di filmnya. Dan gerak-geriknya juga," ujar Elyzia.
Lebih Dekat dengan Elyzia Mulachela di Film Catatan Akhir Kuliah
Sebelum bermain di film Catatan Akhir Kuliah, Elyzia Mulachela juga membintangi film Perahu Kertas dan Sepatu Dahlan.
Diperbarui 06 Nov 2014, 09:15 WIBDiterbitkan 06 Nov 2014, 09:15 WIB
Sebelum bermain di film Catatan Akhir Kuliah, Elyzia Mulachela juga membintangi film Perahu Kertas dan Sepatu Dahlan.... Selengkapnya
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hal-Hal yang Membatalkan Puasa: Apa Saja yang Perlu Diketahui?
Harga BBM di SPBU Shell Indonesia Kembali Naik Mulai 1 Maret 2025
Top 3 Islami: Doa dan Amalan Malam Ramadhan yang Menakjubkan, Simak Abah Guru Sekumpul - UAH
Tips Kuat Puasa: Panduan Lengkap Menjalani Ibadah Ramadhan dengan Optimal
Arti Delivery: Pengertian, Jenis, dan Manfaatnya dalam Berbagai Konteks
Rehan/Gloria Tembus Semifinal German Open 2025
Tips Puasa Ramadan bagi Ibu Menyusui, Dokter Ingatkan agar Ibu Tetap Terhidrasi
Cuaca Hari Ini Sabtu 1 Maret 2025: Mayoritas Pagi Cerah dan Malam Berawan
Memahami Arti Definisi: Panduan Lengkap untuk Memahami Makna dan Penggunaannya
Gaya Santun Karina aespa Berbalut Gaun Prada, Dugaan Body Makeup Kembali Mencuat
Kirim Barang Pakai Kereta Api Lebih Merah selama Ramadan 2025
Sumut United FC Jadi Juara PNM Liga Nusantara, Ini Daftar Lengkap Klub yang Promosi