Liputan6.com, Jakarta - Smartfren menyosialisasikan program internet cerdas untuk pendidikan di Sekolah Menengah Pertama Sultan Agung, Semarang. Program internet cerdas ini berupa workshop dengan bertajuk "Internet Cerdas dengan Teknologi Smartfren 4G-LTE", Selasa (25/8/2015).
"Percuma kalau jaringan bagus, tapi handset-nya mahal," kata Sukaca Purwokardjono, Division Head Smartphone Business Smartfren.
Smartfren pun memperkenalkan portfolio produk smartphone 4G LTE-nya yang dibanderol dengan harga terjangkau. Di antaranya adalah smartphone Andromax Qi seharga Rp 1,3 juta dan Andromax R seharga Rp 990 ribu per unit, untuk menanggulangi masalah tersebut.
"Misalnya, untuk mencari cara menghitung volume tabung, kita bisa gunakan layanan Youtube tanpa buffering. Dengan cara ini, peserta didik diharapkan dapat belajar dengan cepat," pungkasnya.
Indonesia terbilang telat mengimplementasikan teknologi 4G-LTE. Namun, Sukoco sangat berharap ke depannya layanan 4G-LTE yang sudah tersedia saat ini dapat membantu siswa dan pengajar dalam hal belajar-mengajar secara cepat dengan layanan 4G-LTE dari Smartfren.
Â
Dunia Pendidikan Dapatkan Program Internet Cerdas dari Smartfren
Smartfren lakukan sosialisasi internet cerdas untuk pendidikan.
diperbarui 09 Okt 2015, 17:15 WIBDiterbitkan 09 Okt 2015, 17:15 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Debat Pilkada Aceh Tenggara 2024, Paslon Tak Mau Beri Pertanyaan karena Masih Saudara Malah Saling Dukung
6 Potret Ultah ke-2 Sumehra Keponakan Ayu Ting Ting, Ungkap Rindu Sang Adik
Cara Bikin Nasi Uduk Gurih dan Wangi yang Nikmat
Cara Bikin Bolu Kukus: Panduan Lengkap Membuat Kue Lembut Favorit
BPBD DKI Catat Ada 25 Kelurahan di Jakarta Berpotensi Terendam Banjir saat Pencoblosan
Cara Membuat Telur Pindang Batik yang Cantik dan Lezat di Rumah
Maruarar Sirait Dilaporkan ke Bawaslu Terkait Dugaan Pernyataan SARA, Ini yang Dikatakan
Diskon Pilkada 2024, Naik LRT Jabodebek Paling Mahal Rp 10.000
Cara Bikin Nasi Uduk di Magic Com: Panduan Lengkap untuk Hasil Lezat
Tim Pemenangan Paslon Atang-Annida Kerahkan Saksi Berlapis di TPS Kota Bogor untuk Cegah Kecurangan
OPINI: Inovasi AI Harus Melibatkan Prinsip Etika, Transparansi, hingga Tata Kelola yang Baik
Hati-Hati.. Begini Cara Mengusap Kepala yang Benar agar Wudhu Sah