Liputan6.com, Washington DC: Pentagon menguji coba lensa kontak "pintar" yang membuat pemakainya bisa melihat objek jauh. Optik canggih itu mampu memberikan kesadaran situasional yang lebih besar untuk tentara di lapangan. Lensa multifokal itu juga memungkinkan pemakainya untuk fokus pada dua item yang berbeda pada saat yang sama. "Lensa kontak ini membantu pemakainya fokus pada sesuatu secara close up, sekaligus fokus pada objek atau daerah di kejauhan," ungkap salah seorang juru bicara iOptik, perusahaan pembuat lensa kontak "smart" itu. Kecanggihan lain yang ditawarkan adalah layar besar yang memberikan gambar virtual 3D, dengan memproyeksikan gambar yang berbeda untuk setiap lensa. Lensa kontak itu rencananya akan dijual secara umum pada 2014 mendatang, bukan hanya untuk kalangan militer. (TGDaily/SHA)
Pentagon Uji Coba Lensa Kontak "Smart"
Pentagon menguji coba lensa kontak "pintar" yang membuat pemakainya bisa melihat objek jauh.
diperbarui 19 Apr 2012, 20:00 WIBDiterbitkan 19 Apr 2012, 20:00 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
La Nina Berpotensi Muncul di Indonesia, Kenali Tanda dan Dampak Buruknya
Prabowo Subianto Kaget Lihat Reaksi Heboh Peserta Acara GSN Saat Sebut Nama Titiek Soeharto
Studi Terbaru Lubang Hitam, Sumber Energi Gelap Sebabkan Perluasan Alam Semesta
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Selasa 5 November 2024
Bila Terpilih Jadi Gubernur Jakarta, Pramono Tegaskan KJP Tetap Akan Berjalan
Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional, Pentingnya Menjaga Keanekragaman Hayati
Pembobol Minimarket Tak Berkutik Saat Diringkus Sedang Mandi di Rumahnya
Buya Yahya Kisahkan Orang Jarang Ibadah tapi Matinya Husnul Khatimah, Ini Peringatannya
Angkringan di Solo Ini Jadi Tempat Favorit Prabowo Menjamu Jokowi hingga Gibran
NASA Pecahkan Rekor Baru Komunikasi Laser Melintasi Alam Semesta
Meraih Ridha Allah SWT Bahkan Jadi Wali Itu Gampang, Bisa dari Hal Sederhana Harian Ini Kata Gus Baha
7 Pembelian Terburuk Sepanjang Masa Manchester United, Termasuk Rekor Transfer Termahal